Pangdam XXII/TB Tinjau Lokasi  Rencana Pembangunan Rindam

- Jurnalis

Selasa, 14 Oktober 2025 - 11:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Palangka Raya – Pangdam  XXII/Tambun Bungai Mayjen TNI Zainul Arifin, S.A.P., M.Sc.,  meninjau lokasi rencana pembangunan Resimen Induk Kodam (Rindam) XXII/Tambun Bungai dan Dodiklatpur Rindam di Jalan Tjilik Riwut Km 24, dan Jalan Tjilik Riwut Km 27 Kecamatan Bukit Batu, Kota Palangka Raya. Senin (13/10).

 

Pangdam  XXII/Tambun Bungai Mayjen TNI Zainul Arifin, S.A.P., M.Sc., mengatakan kegiatan  ini bertujuan memastikan kesiapan lahan, “Kami berharap proses administrasi dan persiapan teknis dapat selesai tepat waktu sehingga perencanaan awal pembangunan dapat dimulai.”

Baca Juga :  Mengusung Tema Berkarya Berprestasi, Bupati Apresiasi HUT ke 71 SMPN 1 Kotabaru

 

“Kami berkomitmen untuk terus memperkuat kekuatan militer di Kalimantan Tengah guna menjaga kedaulatan dan stabilitas wilayah.

 

Pembangunan Resimen Induk Kodam XXII/Tambun Bungai dan Dodiklatpur Rindam merupakan langkah strategis dalam meningkatkan kemampuan dan profesionalisme prajurit. Kami berharap dukungan penuh dari pemerintah daerah dan masyarakat untuk mewujudkan rencana pembangunan ini demi keamanan dan kemajuan Kalimantan Tengah.”

Baca Juga :  Hartany Soekarno: Media Bukan Musuh, Tapi Mitra Pemerintah dalam Membangun Kepercayaan Publik

 

Kegiatan ini turut didampingi oleh PJU Kodam, Asrendam XXII/TB, Aster Kasdam XXII/TB, Aslog Kasdam XXII/TB , Dandim 1016/Plk diwakili Kasdim 1016/Plk, Dinas Kehutanan Provinsi, serta BPKAD Pemkot Palangkaraya. (*/rls/pen/red).

Berita Terkait

Ratusan Pelajar Antusias Ikuti Sosialisasi SPMB SMA Kemala Taruna Bhayangkara di MTSN 2 Palangka Raya
Pangdam XXII/Tambun Bungai Terima Kunjungan Kakanwil Kemenag Kalteng dan Para Rektor Bahas Persiapan Kunjungan Menteri Agama RI
Ketua Umum Habar Kalteng Hadiri Apel Kebangsaan, Apresiasi Polda dalam Menjaga Kamtibmas
Kodim 1016/Palangka Raya Hadiri Rapat Paripurna DPRD Bahas Nota Keuangan APBD 2026
Polresta Palangka Raya Hadiri Rapat Paripurna DPRD Bahas Nota Keuangan APBD Tahun 2026
Wujudkan Generasi Emas 2045, Rumkit Bhayangkara Laksanakan Pemeriksaan Kesehatan untuk Siswa Hasanka Boarding School
Jaga Kamtibmas, Kapolres Gumas Pimpin Apel Akbar Kebangsaan Bersama Buruh/Pekerja dan Ormas
Apel Kebangsaan Bersama Elemen Masyarakat, Kapolda Kalteng Ajak Wujudkan Persatuan dan Kesatuan
Berita ini 27 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 November 2025 - 17:19 WIB

Ratusan Pelajar Antusias Ikuti Sosialisasi SPMB SMA Kemala Taruna Bhayangkara di MTSN 2 Palangka Raya

Selasa, 4 November 2025 - 16:43 WIB

Pangdam XXII/Tambun Bungai Terima Kunjungan Kakanwil Kemenag Kalteng dan Para Rektor Bahas Persiapan Kunjungan Menteri Agama RI

Selasa, 4 November 2025 - 16:35 WIB

Ketua Umum Habar Kalteng Hadiri Apel Kebangsaan, Apresiasi Polda dalam Menjaga Kamtibmas

Selasa, 4 November 2025 - 16:10 WIB

Kodim 1016/Palangka Raya Hadiri Rapat Paripurna DPRD Bahas Nota Keuangan APBD 2026

Selasa, 4 November 2025 - 15:52 WIB

Polresta Palangka Raya Hadiri Rapat Paripurna DPRD Bahas Nota Keuangan APBD Tahun 2026

Berita Terbaru