JEMPOT BOLA, Tingkatkan Data Penduduk Babinsa Koramil Turun Kelapangan Lakukan Pendataan

- Reporter

Jumat, 15 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || KUTAI KARTANEGARA – Guna mengetahui jumlah warga yang ada di desa binaannya, Babinsa Koramil 0906-08/Muara Kaman Kodim 0906/Kutai Kartanegara (Kkr) Sertu Muklison bersama staf pemerintahan desa melakukan pendataan terhadap warga yang berada di dusun Kriu dan dusun Tanjung Rempong desa Benua Puhun kecamatan Muara Kaman. Jum’at (15/10/2021).

Kegiatan pendataan tersebut bertujuan mengumpulkan keterangan yang berhubungan dengan jumlah warga desa terkait status dan peristiwa kelahiran, perkawinan, perceraian, kematian dan perpindahan tempat.

“Dengan jumlah warga yang setiap tahunnya berubah maka kami selaku Babinsa dengan dibantu oleh staf dari pemerintahan desa Benua Puhun akan melakukan pendataan ulang terhadap jumlah warga yang berada di dusun Kriu dan Dusun Tanjung Rempong”, ucap Sertu Muklison.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hal ini di lakukan guna untuk mengetahui jumlah warga yang masuk ataupun keluar dari satu wilayah sehingga akan didapat data dan keterangan yang nyata pada jumlah warga di kedua dusun tersebut”, tambahnya.

Pendataan jumlah penduduk yang dilakukan Babinsa Koramil Muara Kaman merupakan basis data dalam pelaksanaan kebijakan dan pemerataan pembagunan serta kesejahteraan di wilayah pemerintahan desa Benua Puhun. (*/rls/mrd/red)

Berita Lainnya

Berangkat dan Balik Mudik Lancar, Babinsa 1011/Klk Turut Amankan Mudik Lebaran 1446 H
Kasdim 1011/Klk Dampingi Danrem 102/Pjg Panen Raya di Desa Pantik
Pesona Wisata Malam Susur Sungai Kahayan Bersama KM Berkah di Palangkaraya
Libur Lebaran Hampir Usai, Wisata Susur Sungai Kahayan Masih Jadi Primadona
Gubernur Kalteng Tinjau Fasilitas Olahraga di Pangkalan Bun
Gubernur Kalteng Tinjau Shrimp Estate Sukamara, Tegaskan Komitmen Jadikan Kawasan Ekonomi Produktif
Kolaborasi Kodim 1011/Kuala Kapuas dan Bulog Maksimalkan Serapan Gabah
Gubernur Kalteng Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-55 kepada Kapolda: Momentum Perkuat Stabilitas dan Pembangunan Daerah
Berita ini 22 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 8 April 2025 - 03:56 WIB

Berangkat dan Balik Mudik Lancar, Babinsa 1011/Klk Turut Amankan Mudik Lebaran 1446 H

Senin, 7 April 2025 - 16:45 WIB

Kasdim 1011/Klk Dampingi Danrem 102/Pjg Panen Raya di Desa Pantik

Senin, 7 April 2025 - 15:19 WIB

Pesona Wisata Malam Susur Sungai Kahayan Bersama KM Berkah di Palangkaraya

Senin, 7 April 2025 - 11:58 WIB

Libur Lebaran Hampir Usai, Wisata Susur Sungai Kahayan Masih Jadi Primadona

Sabtu, 5 April 2025 - 11:55 WIB

Gubernur Kalteng Tinjau Fasilitas Olahraga di Pangkalan Bun

Sabtu, 5 April 2025 - 09:08 WIB

Gubernur Kalteng Tinjau Shrimp Estate Sukamara, Tegaskan Komitmen Jadikan Kawasan Ekonomi Produktif

Sabtu, 5 April 2025 - 06:55 WIB

Kolaborasi Kodim 1011/Kuala Kapuas dan Bulog Maksimalkan Serapan Gabah

Jumat, 4 April 2025 - 07:37 WIB

Gubernur Kalteng Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-55 kepada Kapolda: Momentum Perkuat Stabilitas dan Pembangunan Daerah

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page