Berbagai Lomba Meriahkan HUT ke-77 RI di Barut, Berikut Daftarnya

- Reporter

Sabtu, 13 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Dandim 1013/Mtw Letkol Inf Edi Purwoko hadiri kegiatan Pemerintah Kabupaten Barito Utara dengan gelar berbagai lomba. Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia, diikuti peserta dari perangkat daerah, kecamatan, dewan guru, pelajar dan umum. Kamis (11/08/22).

Drs. Ardian, Kepala Dinas Pendidikan yang juga Ketua Cabang Lomba Tarik Tambang dan Balap Karung menyampaikan kegiatan dilaksanakan tanggal 11 Agutus sampai dengan tanggal 12 Agustus 2022.

“Untuk tarik tambang terdiri dari 37 tim putra dan 36 tim putri sedangkan Lomba Balap Karung tercatat 87 perwakilan peserta. kegiatan dipusatkan di Lapangan Kodim Jl Pramuka Muara Teweh,” ujar Ardian

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut Drs.Ardian menyampaikan ucapan terima kasih kepada Bapak Bupati yang memberikan dukungan penuh sehingga panitia semakin semangat untuk melaksanakan cabang lomba.

“Kepada warga masyarakat juga diucapkan terimakasih atas kunjungannya sehingga acara semakin meriah dan penuh semangat,”katanya.

Sementara itu, berdasarkan informasi cabang lomba di sekretariat dan keprotokolan bahwa tanggal 11 /d 16 Agustus 2022 meliputi Lomba Tarik Tambang Beregu Putra Putri, Balap Karung, Liga Futsal Karang Taruna, Lomba Kelotok ces Dompeng, Katinting, Perahu Motor, Penampilan Barongsai, Gerak Jalan Beregu, Panjat Pinang putra dan putri, Pawai Kemerdekaan Motor dalam kota serta Batara Fashion week Genre era 80 an.

(*/rls/pendim/Wln/red)

Berita Lainnya

Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka
Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi
Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias
Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”
Polsek Sepang Gelar Kegiatan “Minggu Kasih”, Dengarkan Aspirasi Warga Tewai Baru
Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas
Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka

Senin, 21 April 2025 - 00:18 WIB

Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi

Minggu, 20 April 2025 - 17:30 WIB

Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias

Minggu, 20 April 2025 - 10:47 WIB

Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”

Minggu, 20 April 2025 - 05:56 WIB

Polsek Sepang Gelar Kegiatan “Minggu Kasih”, Dengarkan Aspirasi Warga Tewai Baru

Jumat, 18 April 2025 - 08:30 WIB

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page