Dewan Harapkan BPPRD Kapuas Maksimalkan PAD

- Reporter

Sabtu, 25 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Thosibae Limin, Anggota DPRD Kapuas. (foto:ist/hms)

Thosibae Limin, Anggota DPRD Kapuas. (foto:ist/hms)

LINTASKALIMANTAN.CO || Badan Pengelola Pajak dan Retribusi Daerah (BPPRD) Kapuas, diharapkan maksimal melakukan upaya meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) dari beberapa sektor potensi yang bisa digarap untuk mendongkrak PAD.

Anggota DPRD Kapuas, Thosibae Limin, mendorong pejabat pelaksana tugas (Plt) Kepala BPPRD yang baru saja diserahterimakan untuk mampu menunjukan kinerja terbaiknya mendukung optimalisasi PAD.

“Kita harapkan Plt Kepala BPPRD bisa memberikan sumbangsih dan pemikiran untuk peningkatan PAD kita yang selama ini masih sangat minim,” kata Thosibae Limin, Jumat 24 Juni 2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakannya, salah satu upaya pemerintah daerah untuk meningkatkan PAD tergantung sejauh mana kreatifitas untuk memanfaatkan potensi yang ada.

“Semoga saja Plt Kepala BPPRD memiliki strategi-strategi untuk memanfatkan potensi yang ada sehingga PAD kita bisa meningkat,” katanya.

Sebagai wakil rakyat Dapil Selat, Thosibae pun terus mendorong Pemerintah Daerah Kabupaten Kapuas melalui instansi tekhnisnya untuk meningkatkan pendapatan asli daerah yang telah ditargetkan.

“Organisasi perangkat daerah termasuk para camat kita harapkan bisa bekerja maksimal untuk menggali potensi pendapatan asli daerah sehingga bisa tercapai sesuai target,” kata Thosibae. (*/rls/red)

Berita Lainnya

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS
Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara
Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas
Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif
Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa
Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM
Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng
Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 27 November 2024 - 15:01 WIB

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Selasa, 26 November 2024 - 14:56 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas

Selasa, 26 November 2024 - 09:59 WIB

Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif

Selasa, 26 November 2024 - 08:26 WIB

Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa

Selasa, 26 November 2024 - 07:28 WIB

Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM

Senin, 25 November 2024 - 11:24 WIB

Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng

Sabtu, 23 November 2024 - 09:41 WIB

Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun

Rabu, 20 November 2024 - 19:33 WIB

Aksi Peduli Sosial, Lapas Kotabaru Beri Bantuan Paket Sembako Kepada Keluarga WBP dan Warga Sekitar Lapas

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB