Resmob Polres Pulpis Berhasil Ringkus Seorang Pria Pembobol Gedung Walet

- Reporter

Selasa, 11 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Seorang pria ditangkap oleh Resmob Polres Pulpis karena perbuatan nya yang melakukan pencurian di Jl. Abel Gawei Kel. Pulang Pisau.Sat Reskrim Polres Pulang Pisau setelah melakukan pemeriksaan menetapkan satu orang tersangka bernama Sapriansyah alias Sapri, laki-laki, 31 tahun, Wiraswasta, Islam, alamat Jl. Tingang Menteng Kel Pulang Pisau Kec. Kahayan Hilir Kab Pulang Pisau Prop. Kalimantan Tengah.

Menurut keterangan dari saksi bahwa pencurian tersebut dilakukan sebanyak 4 kali yaitu hari Kamis tanggal 23 Maret 2023, hari minggu tanggal 11 Juni 2023, hari minggu tanggal 25 Juni 2023 dan hari minggu tanggal 9 Juli 2023.

Dari beberapa kejadian modus operandi pencuriannya berbeda-beda antara lain menjebol langsung bangunan waletnya dan membongkar atau merusak kunci pintu belakang Ruko, dimana di dalam Ruko tersebut ada pintu masuk ke dalam rumah walet.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Barang bukti yang diamankan Sarang walet dan Emas hasil hasil curian, satu unit motor Honda Scoppy yang digunakan sebagai sarana transportasi pelaku saat melakukan pencurian, satu buah obeng, Palu, Senter Kepala, sebilah besi untuk menjatuhkan sarang burung walet dari atap gudang. (*/rls/spr/red)

Berita Lainnya

456 Gram Sabu Dan 3 Orang Pengedar Narkoba Berhasil Di Amankan Ditresnarkoba Polda Kalteng
SPBU Kompak Rungan Terbakar Satu Orang Luka Ringan, Polsek Rungan Selidiki Penyebab Kebakaran
Polsek Bukit Batu Tanggapi Laporan Kasus Pencurian di TPS di Tumbang Tahai 
Polri Tangkap Kembali DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina
Satreskrim Polres Barsel Serahkan Satu Tersangka Lagi Kasus SIRO RSUD Jaraga Sasameh Buntok
Polres Kobar Bongkar Peredaran Narkotika, 22 Pelaku Berhasil Diamankan
Satu Bulan, Polres Kobar Bekuk 8 Pelaku Curanmor
Polri Bongkar Jaringan Clandestine Lab Narkoba Senilai Rp 1,5 Triliun di Bali
Berita ini 92 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 25 November 2024 - 10:29 WIB

456 Gram Sabu Dan 3 Orang Pengedar Narkoba Berhasil Di Amankan Ditresnarkoba Polda Kalteng

Minggu, 24 November 2024 - 15:47 WIB

SPBU Kompak Rungan Terbakar Satu Orang Luka Ringan, Polsek Rungan Selidiki Penyebab Kebakaran

Sabtu, 23 November 2024 - 16:35 WIB

Polsek Bukit Batu Tanggapi Laporan Kasus Pencurian di TPS di Tumbang Tahai 

Jumat, 22 November 2024 - 07:24 WIB

Polri Tangkap Kembali DPO Kasus Judi Online W88 di Filipina

Rabu, 20 November 2024 - 17:10 WIB

Satreskrim Polres Barsel Serahkan Satu Tersangka Lagi Kasus SIRO RSUD Jaraga Sasameh Buntok

Selasa, 19 November 2024 - 13:32 WIB

Polres Kobar Bongkar Peredaran Narkotika, 22 Pelaku Berhasil Diamankan

Selasa, 19 November 2024 - 13:27 WIB

Satu Bulan, Polres Kobar Bekuk 8 Pelaku Curanmor

Selasa, 19 November 2024 - 13:24 WIB

Polri Bongkar Jaringan Clandestine Lab Narkoba Senilai Rp 1,5 Triliun di Bali

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB