Polsek Mantangai Monitoring Harga Dan Persediaan Bahan Pangan Menjelang Lebaran 1444 H 

- Reporter

Rabu, 5 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN – KUALA KAPUAS || Personil Polsek Mantangai jajaran Polres Kapuas melaksanakan monitoring dan sekaligus mengecek harga sembako di pasar mingguan dan toko sembako di Desa Mantangai Kecamatan Mantangai Kabupaten Kapuas, Rabu 5/4/2023.

Monitoring dan sekaligus pengecekan harga sembako itu upaya mengetahui besaran harga dan stok yang tersedia di pasar Mantangai menjelang lebaran tahun 2023.

Kapolres Kapuas Akbp Qory Wicaksono melalui Kapolsek Mantangai Akp Fry Mayedi Sastrawan mengatakan, menjelang lebaran tahun 2023 ini kami menurunkan personil mengecek ketersediaan dan harga bahan pangan di beberapa pedagang serta toko sembako yang ada di Kecamatan Mantangai.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan ini tidak lain bertujuan untuk mengetahui kenaikan harga dan ketersediaan sembako serta keluhan para pembeli saat ini menjelang lebaran” ujar Kapolsek.

Menurut Kapolsek, biasanya kenaikan harga sembako diprediksi akan mengalami kenaikan apabila distributor sembako yang berasal dari luar daerah mengurangi suplay karena kebutuhan masyarakat menjelang lebaran meningkat maka biasanya mereka akan menaikkan harga.

“Dengan itu permintaan terhadap bahan pokok menjelang lebaran tahun ini akan meningkat,” tukasnya.

Kemudian, tambahnya, dari hasil kegiatan monitoring di pasar Mantangai harga masih stabil dan ketersediaan bahan pangan sampai lebaran mencukupi.(*/rls/Sgn/red).

Berita Lainnya

Kapolsek Sabangau Dampingi Kabag Ops Polresta Palangka Raya Cek PPK 
Pasca Pemungutan Suara Pilkada, Polda Kalteng Imbau Masyarakat Tetap Jaga Kedamaian dan Persatuan di Bumi Tambun Bungai
Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Karo SDM Polda Kalteng Bersama Kabidhumas dan Kapolres Cek Pengamanan TPS di Kobar
Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Kapolda Kalteng Bersama Danrem Cek Pengamanan Pemungutan Suara di Sejumlah TPS di Palangka Raya
Pilkada Serentak 2024, Pengawasan di Kecamatan Rungan Berikan Rasa Aman bagi Pemilih
Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH,Ini Pernyataan Kadiv Humas Polri
Kabid Humas Polda Kalteng Bersama Kapolres Kobar Hadiri Kegiatan Pemusnahan Surat Suara Rusak dan Lebih
Kapolresta Palangka Raya Periksa Kesiapan TPS 01 di Jalan Ir. Juanda 
Berita ini 63 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 29 November 2024 - 15:10 WIB

Kapolsek Sabangau Dampingi Kabag Ops Polresta Palangka Raya Cek PPK 

Kamis, 28 November 2024 - 13:54 WIB

Pasca Pemungutan Suara Pilkada, Polda Kalteng Imbau Masyarakat Tetap Jaga Kedamaian dan Persatuan di Bumi Tambun Bungai

Rabu, 27 November 2024 - 15:32 WIB

Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Karo SDM Polda Kalteng Bersama Kabidhumas dan Kapolres Cek Pengamanan TPS di Kobar

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Kapolda Kalteng Bersama Danrem Cek Pengamanan Pemungutan Suara di Sejumlah TPS di Palangka Raya

Rabu, 27 November 2024 - 09:26 WIB

Pilkada Serentak 2024, Pengawasan di Kecamatan Rungan Berikan Rasa Aman bagi Pemilih

Rabu, 27 November 2024 - 06:46 WIB

Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH,Ini Pernyataan Kadiv Humas Polri

Selasa, 26 November 2024 - 20:10 WIB

Kabid Humas Polda Kalteng Bersama Kapolres Kobar Hadiri Kegiatan Pemusnahan Surat Suara Rusak dan Lebih

Selasa, 26 November 2024 - 18:36 WIB

Kapolresta Palangka Raya Periksa Kesiapan TPS 01 di Jalan Ir. Juanda 

Berita Terbaru