TAK BERKUTIK..!!? Puluhan Remaja Bali Kepergok Petugas, Sanksinya Cuma Ini

- Reporter

Minggu, 26 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN – KALTARA | Menindaklanjuti laporan masyarakat perihal dugaan adanya aksi Balapan Liar (Bali) di jalan raya Tanjung Selor pada Jum’at malam. Sejumlah personel Polresta Bulungan segera ke TKP untuk memastikan laporan tersebut.

Akhirnya, setibanya di TKP, tepatnya di Jalan Sengkawit, Tanjung Selor. Didapati sekelompok remaja yang diduga akan melakukan balap liar. Namun, adanya petugas polisi aksi itu urung dilakukan. Sekelompok remaja tersebut dikumpulkan dan diberikan imbauan petugas kepolisian.

Padahal sebelumnya diketahui para remaja sudah berkumpul di jalan tersebut untuk menjalankan aksi yang diduga balap liar. Namun, belum sempat beraksi mereka keburu dipergoki oleh personel yang tengah melakukan patroli.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Petugas pun mengumpulkan segerombolan remaja yang masih nongkrong tengah malam disimpang jalan Sengkawit dan jalan mangga. Saat diinterogasi tidak ada yang mengaku jika ingin balap liar. Petugas pun hanya memberikan peringatan kepada para remaja tersebut.

“Adanya laporan itu memang sudah menjadi kewajiban kami untuk menindaklanjuti,” ungkap Kapolresta Bulungan, Kombes Pol Agus Nugraha.

Pasalnya, situasi malam hari memang cukup rawan terjadi kriminalitas. Termasuk, balap liar seperti momen Ramadhan ini. Sehingga memang laporan sekecil apapun dipastikan untuk ditindaklanjuti. (*/rls/hms/red).

Berita Lainnya

Kapolres Barsel Sampaikan Commander Wish Kapolda Kalteng dalam Apel Pagi Jam Pimpinan
Pastikan Arus Balik Aman Dan Masyarakat Terlayani Dengan Baik, Kapolda Kalteng Cek Pos Pengamanan Operasi Ketupat Telabang 2025 di Pulang Pisau
Dukung Ketahanan Pangan, Kapolda Kalteng Bersama Gubernur dan Forkopimda Panen Raya Padi di Pulang Pisau Serentak Bersama 13 Provinsi Lainnya
Bhabinkamtibmas Polsek Pahandut Sampaikan Pesan Kamtibmas saat Sambangi Warga Rindang Banua
Dukung Swasembada Pangan, Bhabinkamtibmas Polsek Rakumpit Sambangi Kebun Jagung Warga Pager
Bhabinkamtibmas Kelurahan Menteng Lakukan Problem Solving Terkait Permasalahan Warga
Jelang Musim Kemarau, Bhabinkamtibmas Polsek Pahandut Ingatkan Masyarakat Waspada Karhutla
Polresta Palangka Raya Hadiri Panen Raya Padi Serentak yang Dipimpin Presiden RI
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 8 April 2025 - 06:11 WIB

Kapolres Barsel Sampaikan Commander Wish Kapolda Kalteng dalam Apel Pagi Jam Pimpinan

Senin, 7 April 2025 - 18:51 WIB

Pastikan Arus Balik Aman Dan Masyarakat Terlayani Dengan Baik, Kapolda Kalteng Cek Pos Pengamanan Operasi Ketupat Telabang 2025 di Pulang Pisau

Senin, 7 April 2025 - 14:07 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Pahandut Sampaikan Pesan Kamtibmas saat Sambangi Warga Rindang Banua

Senin, 7 April 2025 - 14:05 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Bhabinkamtibmas Polsek Rakumpit Sambangi Kebun Jagung Warga Pager

Senin, 7 April 2025 - 14:01 WIB

Bhabinkamtibmas Kelurahan Menteng Lakukan Problem Solving Terkait Permasalahan Warga

Senin, 7 April 2025 - 13:57 WIB

Jelang Musim Kemarau, Bhabinkamtibmas Polsek Pahandut Ingatkan Masyarakat Waspada Karhutla

Senin, 7 April 2025 - 13:52 WIB

Polresta Palangka Raya Hadiri Panen Raya Padi Serentak yang Dipimpin Presiden RI

Senin, 7 April 2025 - 12:13 WIB

Pasca Idul Fitri 1446 H, Kapolres Gumas Ajak Personel Tingkatkan Pelayanan kepada Masyarakat

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Kasdim 1011/Klk Dampingi Danrem 102/Pjg Panen Raya di Desa Pantik

Senin, 7 Apr 2025 - 16:45 WIB

You cannot copy content of this page