Residivis Narkoba Selundupkan Sabu dalam Tahu Goreng ke Lapas Sampit

- Reporter

Minggu, 23 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Seorang warga binaan Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Sampit kembali berulah dengan mencoba menyelundupkan narkotika jenis sabu ke dalam lapas. Pelaku, AT alias Azi (30), yang merupakan anak mantan pejabat di Kotawaringin Timur (Kotim), menggunakan modus licik dengan menyisipkan sabu ke dalam tahu goreng.Kasus ini terungkap pada Minggu, 16 Maret 2025, sekitar pukul 16.00 WIB. Petugas lapas yang tengah melakukan pemeriksaan rutin terhadap barang titipan makanan mencurigai bungkusan tahu goreng yang ditujukan untuk AT, yang saat ini mendekam di Blok 5E.”Petugas lapas saat itu curiga dengan titipan untuk terlapor,” ujar Kasat Narkoba Polres Kotim, AKP Suherman, Rabu, 19 Maret 2025.Setelah dilakukan pemeriksaan lebih lanjut, ditemukan sabu yang disembunyikan di dalam tahu goreng tersebut. Kasus ini kini tengah dalam penyelidikan lebih lanjut oleh pihak kepolisian.Peristiwa ini menambah daftar panjang upaya penyelundupan narkotika ke dalam lembaga pemasyarakatan dengan berbagai modus. Aparat penegak hukum berjanji akan memperketat pengawasan guna mencegah kejadian serupa terulang kembali.(*/rls/hms/red)

Berita Lainnya

Polda Kalteng Ungkap 7 Kasus Narkoba, 274,6 Gram Sabu Dimusnahkan
Hakim Tolak Permohonan Praperadilan Tersangka Kadus Dugaan Penipuan di Seruyan
Polres Kobar Amankan Seorang IRT Diduga Jualan Sabu
Diduga Terjadi Pencurian Ponsel di Jl. Jawa Palangkaraya , Pedagang Ikan Laut Jadi Korban
Oknum Mengaku Aktivis dan Wartawan Diduga Catut Nama Kapolres Katingan dan Pengusaha Kalteng
Jurnalis Dapat Ancaman Usai Beritakan Dugaan Kasus Mafia Tanah Oleh Oknum LSM Kembali Disorot
Kurang dari 24 Jam, Polisi Amankan Dokter yang Diduga Lecehkan Pasien di Garut
Polres Murung Raya Tangkap Pemuda Pembawa 4 Paket Sabu, Urine Positif Narkoba
Berita ini 78 kali dibaca

Berita Lainnya

Sabtu, 19 April 2025 - 15:30 WIB

Polda Kalteng Ungkap 7 Kasus Narkoba, 274,6 Gram Sabu Dimusnahkan

Kamis, 17 April 2025 - 17:21 WIB

Hakim Tolak Permohonan Praperadilan Tersangka Kadus Dugaan Penipuan di Seruyan

Kamis, 17 April 2025 - 17:10 WIB

Polres Kobar Amankan Seorang IRT Diduga Jualan Sabu

Kamis, 17 April 2025 - 12:39 WIB

Diduga Terjadi Pencurian Ponsel di Jl. Jawa Palangkaraya , Pedagang Ikan Laut Jadi Korban

Kamis, 17 April 2025 - 10:09 WIB

Oknum Mengaku Aktivis dan Wartawan Diduga Catut Nama Kapolres Katingan dan Pengusaha Kalteng

Kamis, 17 April 2025 - 10:00 WIB

Jurnalis Dapat Ancaman Usai Beritakan Dugaan Kasus Mafia Tanah Oleh Oknum LSM Kembali Disorot

Kamis, 17 April 2025 - 09:21 WIB

Kurang dari 24 Jam, Polisi Amankan Dokter yang Diduga Lecehkan Pasien di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 09:16 WIB

Polres Murung Raya Tangkap Pemuda Pembawa 4 Paket Sabu, Urine Positif Narkoba

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page