PPKHI Kalteng dan Insan Pers Pererat Sinergi dalam Silaturahmi dan Buka Puasa Bersama

- Reporter

Minggu, 23 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dewan Pimpinan Daerah (DPD) serta Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Perkumpulan Pengacara dan Konsultan Hukum Indonesia (PPKHI) Kalimantan Tengah menggelar acara silaturahmi dan buka puasa bersama guna mempererat hubungan dengan insan pers. Kegiatan ini berlangsung di Restoran Alltrue Hotel, Jalan Menteng 1, Palangka Raya, pada Minggu (23/3/2025).

Ketua PPKHI Kalimantan Tengah, Suriansyah Halim, menegaskan pentingnya kolaborasi antara pengacaradan jurnalis dalam mendukung transparansi serta penegakan hukum yang adil di tengah masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Insan pers memiliki peran strategis dalam menyampaikan informasi hukum kepada masyarakat. Oleh karena itu, sinergi antara pengacara dan jurnalis sangatlah penting agar masyarakat mendapatkan edukasi hukum yang benar dan akurat,” ujarnya.

Acara ini dihadiri oleh sejumlah advokat PPKHI Kalteng serta jurnalis dari berbagai media di Palangka Raya. Selain berbuka puasa bersama, kegiatan juga diisi dengan diskusi ringan mengenai peran media dalam mengawal proses hukum di Kalimantan Tengah.

Di penghujung acara, para peserta berbincang santai sembari menikmati hidangan berbuka, menciptakan suasana penuh keakraban. Diharapkan, kegiatan ini menjadi awal dari kerja sama yang lebih erat antara pengacara dan insan pers demi kepentingan publik serta penegakan hukum yang lebih transparan di Kalimantan Tengah. (*/rls/sgn/red)

Berita Lainnya

LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola
DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD
Peringati Hari Kartini, Ini Pesan “Kartini” Parlemen Pulpis
Bupati Kapuas Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Sari Mulia, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat
Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka
Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi
Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias
Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”
Berita ini 59 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 21 April 2025 - 18:52 WIB

LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola

Senin, 21 April 2025 - 17:53 WIB

DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD

Senin, 21 April 2025 - 14:15 WIB

Bupati Kapuas Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Sari Mulia, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka

Senin, 21 April 2025 - 00:18 WIB

Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi

Minggu, 20 April 2025 - 17:30 WIB

Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias

Minggu, 20 April 2025 - 10:47 WIB

Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”

Minggu, 20 April 2025 - 05:56 WIB

Polsek Sepang Gelar Kegiatan “Minggu Kasih”, Dengarkan Aspirasi Warga Tewai Baru

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD

Senin, 21 Apr 2025 - 17:53 WIB

You cannot copy content of this page