Perkuat Sinergitas, Kapolda Kalteng Sambut Kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih di Bumi Tambun Bungai

- Reporter

Selasa, 4 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN |Kepala Kepolisian Daerah Kalimantan Tengah Irjen Pol Drs. Djoko Poerwanto menghadiri kegiatan penyambutan Gubernur (Kalteng) H. Agustiar Sabran dan Wakil Gubernur Edy Pratowo di Bandara Tjilik Riwut, Kota Palangka Raya, Selasa (4/3/2025).

Acara penyambutan ini berlangsung dengan penuh khidmat dan dihadiri oleh unsur forkopimda, pejabat daerah, serta tokoh masyarakat setempat.  

Kapolda Kalteng melalui Kabidhumas Kombes Pol Erlan Munaji, menyampaikan bahwa kegiatan penyambutan ini merupakan bentuk penghormatan atas kedatangan pemimpin baru yang akan menjalankan roda pemerintahan di Provinsi Kalteng lima tahun kedepan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kehadiran Kapolda dalam kegiatan ini juga dimaksutkan untuk memastikan kelancaran serta keamanan jalannya acara berlangsung tertib dan kondusif,”

Kabidhumas mengatakan bahwa selain memastikan kelancaran acara penyambutan kehadiran pihaknya juga untuk memperkuat soliditas khususnya dalam mendukung program pemerintah daerah.  

“Kami dari jajaran kepolisian siap bersinergi dengan pemerintah provinsi, harapannya kondusifitas kamtibmas di Provinsi Kalteng dapat selalu aman dan nyaman,” tutupnya. (*/rls/HMS/red)

Berita Lainnya

Jaga Kekhusyukan Ibadah, Polsek Sabangau Amankan Sholat Isya dan Tarawih di Masjid Gede Darutaqwa
Kapolresta Palangka Raya Ikuti Vicon Beyond Trust Presisi Periode Bulan Ramadhan
Jelang Mudik Lebaran, Satpamobvit Polresta Palangka Raya Perketat Pengamanan di Bandara Tjilik Riwut
Gerak Cepat, Babinsa Koramil 1016-01/Pahandut Bantu Padamkan Kebakaran di Wilayah Binaan
Dandim 1011/Klk Hadiri Kenal Pamit Pj Bupati Kapuas Tahun 2025
Menunjang UMKM, Bupati Kotabaru Resmikan Pasar Wadai Ramadhan 1446
Kapolres Gunung Mas Sampaikan Tiga Pesan Penting dalam Apel Pagi
Bareskrim Polri Ungkap Sindikat Penyelewengan BBM Subsidi di Kolaka, Kerugian Negara Capai Rp 105 Miliar
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 4 Maret 2025 - 19:23 WIB

Perkuat Sinergitas, Kapolda Kalteng Sambut Kedatangan Gubernur dan Wakil Gubernur Terpilih di Bumi Tambun Bungai

Selasa, 4 Maret 2025 - 19:18 WIB

Jaga Kekhusyukan Ibadah, Polsek Sabangau Amankan Sholat Isya dan Tarawih di Masjid Gede Darutaqwa

Selasa, 4 Maret 2025 - 14:22 WIB

Kapolresta Palangka Raya Ikuti Vicon Beyond Trust Presisi Periode Bulan Ramadhan

Selasa, 4 Maret 2025 - 09:42 WIB

Jelang Mudik Lebaran, Satpamobvit Polresta Palangka Raya Perketat Pengamanan di Bandara Tjilik Riwut

Selasa, 4 Maret 2025 - 08:41 WIB

Gerak Cepat, Babinsa Koramil 1016-01/Pahandut Bantu Padamkan Kebakaran di Wilayah Binaan

Senin, 3 Maret 2025 - 18:14 WIB

Menunjang UMKM, Bupati Kotabaru Resmikan Pasar Wadai Ramadhan 1446

Senin, 3 Maret 2025 - 16:55 WIB

Kapolres Gunung Mas Sampaikan Tiga Pesan Penting dalam Apel Pagi

Senin, 3 Maret 2025 - 16:51 WIB

Bareskrim Polri Ungkap Sindikat Penyelewengan BBM Subsidi di Kolaka, Kerugian Negara Capai Rp 105 Miliar

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page