Gerak Cepat, Babinsa Koramil 1016-01/Pahandut Bantu Padamkan Kebakaran di Wilayah Binaan

- Reporter

Selasa, 4 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Anggota Koramil 1016-01/Pahandut Kodim 1016/Plk Serka Dasril bergerak cepat membantu petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) Palangka Raya memadamkan api membakar bangunan 1 buah Warung Aira Cell milik Fitria yang terbuat dari kayu dan beratap seng Ukuran 8X12 meter pada hari Senin 3 Maret 2025 Pukul 22.00 Wib bertempat di Jalan Lintas Palangka Raya – Kurun RT. 05 RW. 01 Kelurahan Pahandut Seberang, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah.

Dalam kesempatan tersebut ,Babinsa Serka Dasril bergerak cepat bersama warga sekitar memadamkan kobaran api yang telah membakar bangunan tersebut. Dikatakannya, pada saat terjadi kebakaran kios masih buka namun tidak sedang melayani pembeli.

“Saat terjadinya kebakaran kios memang masih buka namun tidak sedang melayani pembeli,
kemudian pada saat yang bersamaan, api muncul dari bagian depan sebelah kiri kios,
akibatnya api dengan cepat membesar dan melahap bangunan tersebut,” kata Babinsa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Api berhasil dipadamkam sekitar 60 menit kemudian atas kerjasama dari berbagai pemadam kebakaran yang ada di Palangka Raya, tidak terdapat korban jiwa, namun pemilik kios, yaitu Fitria mengalami kerugian materi sekitar Rp 200 juta.

Sementara itu, Wadanramil 1016-01/Pahandut Kodim 1016/Plk Lettu Inf Triyono melalui Babinsa Serka Dasril berharap masyarakat agar lebih berhati hati karena musibah kebakaran bisa terjadi kapan saja. Dikatakannya, untuk penyebab kebakaran pihaknya menyerahkan proses penyelidikan kepada pihak yang berwajib untuk mengungkap terjadinya kebakaran. (*/rls/pen/red)

Berita Lainnya

LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola
DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD
Peringati Hari Kartini, Ini Pesan “Kartini” Parlemen Pulpis
Bupati Kapuas Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Sari Mulia, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat
Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka
Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi
Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias
Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 21 April 2025 - 18:52 WIB

LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola

Senin, 21 April 2025 - 17:53 WIB

DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD

Senin, 21 April 2025 - 15:36 WIB

Peringati Hari Kartini, Ini Pesan “Kartini” Parlemen Pulpis

Senin, 21 April 2025 - 14:15 WIB

Bupati Kapuas Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Sari Mulia, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka

Senin, 21 April 2025 - 00:18 WIB

Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi

Minggu, 20 April 2025 - 17:30 WIB

Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias

Minggu, 20 April 2025 - 10:47 WIB

Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”

Berita Terbaru

LINTAS SOSIAL || BUDAYA

Ritual Tiwah Suku Dayak Desa Timpah Capai Tahapan Mempendeng Pantar Haur

Selasa, 22 Apr 2025 - 16:54 WIB

You cannot copy content of this page