Waspada Banjir, Ini Imbauan Kapolsek Sepang Dalam Program Jumat Curhat

- Reporter

Jumat, 7 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN |Kapolda Kalteng, Irjen Pol.Drs.Djoko Poerwanto Melalui Kapolres Gunung Mas, AKBP Theodorus Priyo Santosa, S.I.K.,Kapolsek Sepang Iptu Debby Soesilo, S.E beserta anggota Polsek Sepang melaksanakan kegiatan Jumat Curhat bersama masyarakat Kelurahan Sepang Simin, Jum’at (07/06/2024)

Adapun pertanyaan/keluhan yang ditanyakan dari pihak masyarakat kelurahan sepang simin yaitu Bagaimana cara masyarakat di desa menghadapi musim penghujan yang mana dapat menyebabkan banjir ?

Kapolsek Sepang Iptu Debby Soesilo, S.E. memberikan imbauan kepada masyarakat agar selalu waspada dengan adanya musim penghujan yang mana dapat menyebabakan banjir khususnya desa yang di lalui DAS Kahayan terhadap anak kecil yang suka bermain air tanpa ada pengawasan orang tua serta memperhatikan kabel arus listrik di rumah dan memberikan informasi kepada Bhabinkamtibmas beserta instansi terkait dapat melakukan evakuasi.

Kapolsek Sepang Iptu Debby Soesilo, S. E. “Menjelaskan bahwa Kegiatan Jumat Curhat ini merupakan Program dari Bapak Kapolri yaitu Program Quick Wins Presisi Polri, yang mana Program ini dapat menyerap informasi,mendengar aspirasi Warga serta dapat memberikan Saran dan Masukan terhadap kinerja Polri di tengah-tengah Masyarakat. (*/rls/hms/red).

#Polripresisi
#Polresgunungmas
#polseksepang

Berita Lainnya

Kapolsek Sabangau Dampingi Kabag Ops Polresta Palangka Raya Cek PPK 
Pasca Pemungutan Suara Pilkada, Polda Kalteng Imbau Masyarakat Tetap Jaga Kedamaian dan Persatuan di Bumi Tambun Bungai
Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Karo SDM Polda Kalteng Bersama Kabidhumas dan Kapolres Cek Pengamanan TPS di Kobar
Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Kapolda Kalteng Bersama Danrem Cek Pengamanan Pemungutan Suara di Sejumlah TPS di Palangka Raya
Pilkada Serentak 2024, Pengawasan di Kecamatan Rungan Berikan Rasa Aman bagi Pemilih
Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH,Ini Pernyataan Kadiv Humas Polri
Kabid Humas Polda Kalteng Bersama Kapolres Kobar Hadiri Kegiatan Pemusnahan Surat Suara Rusak dan Lebih
Kapolresta Palangka Raya Periksa Kesiapan TPS 01 di Jalan Ir. Juanda 
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 29 November 2024 - 15:10 WIB

Kapolsek Sabangau Dampingi Kabag Ops Polresta Palangka Raya Cek PPK 

Kamis, 28 November 2024 - 13:54 WIB

Pasca Pemungutan Suara Pilkada, Polda Kalteng Imbau Masyarakat Tetap Jaga Kedamaian dan Persatuan di Bumi Tambun Bungai

Rabu, 27 November 2024 - 15:32 WIB

Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Karo SDM Polda Kalteng Bersama Kabidhumas dan Kapolres Cek Pengamanan TPS di Kobar

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Kapolda Kalteng Bersama Danrem Cek Pengamanan Pemungutan Suara di Sejumlah TPS di Palangka Raya

Rabu, 27 November 2024 - 09:26 WIB

Pilkada Serentak 2024, Pengawasan di Kecamatan Rungan Berikan Rasa Aman bagi Pemilih

Rabu, 27 November 2024 - 06:46 WIB

Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH,Ini Pernyataan Kadiv Humas Polri

Selasa, 26 November 2024 - 20:10 WIB

Kabid Humas Polda Kalteng Bersama Kapolres Kobar Hadiri Kegiatan Pemusnahan Surat Suara Rusak dan Lebih

Selasa, 26 November 2024 - 18:36 WIB

Kapolresta Palangka Raya Periksa Kesiapan TPS 01 di Jalan Ir. Juanda 

Berita Terbaru