Garjas Periodik Kodim 1013/Muara Teweh

- Reporter

Selasa, 17 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Dalam rangka menjaga dan meningkatkan serta mengukur kemampuan Fisik Prajurit, Kodim 1013/Muara Teweh melaksanakan Tes Kesegaran Jasmani (Garjas) Periodik Triwulan I Tahun 2022 yang dilaksanakan di Stadion Swakarya Muara Teweh. Selasa (17/05/2022)

Pelaksanaan Tes Garjas Periodik TW. I TA. 2022 ini meliputi Tes Kesegaran “A” yaitu melaksanakan Lari dengan waktu 12 Menit dan Tes Kesegaran “B” meliputi gerakan Pull Up, Sit Up, Push Up dan Longhes durasi waktu 1 menit serta Shuttle Run. Selain itu juga dilaksanakan Tes ketangkasan berupa renang gaya dada jarak 50 meter.

Sebelum melaksanakan Tes Garjas, seluruh peserta melaksanakan pengecekan kesehatan oleh Tim Kesehatan, dengan dilakukan pengukuran tensi dan denyut nadi, selain itu Tim Kesehatan juga menyiapkan dukungan kendaraan ambulance untuk antisipasi dan evakuasi bila terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, memberikan pertolongan pertama untuk mempermudah jalannya evakuasi bila sewaktu-waktu diperlukan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatanya Dandim 1013/Muara Teweh Letkol Inf Edi Purwoko mengatakan,”Kegiatan Garjas Periodik TW. I Ta. 2022 diikuti oleh 270 personel Kodim 1013/Muara Teweh yang terdiri dari Perwira, Bintara dan Tamtama serta PNS.

“Tes Garjas Periodik ini merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan oleh seluruh Prajurit TNI yang dilakukan empat kali dalam setahun. Dengan maksud dan tujuan untuk mengetahui sejauh mana tingkat kebugaran fisik prajurit, dan sekaIigus untuk mengukur kemampuan fisik para Prajurit Kodim 1013/Mtw,”Tutup Dandim.

(*/rls/pendim/Wln/red)

Berita Lainnya

LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola
Bupati Kapuas Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Sari Mulia, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat
Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka
Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi
Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias
Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”
Polsek Sepang Gelar Kegiatan “Minggu Kasih”, Dengarkan Aspirasi Warga Tewai Baru
Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 21 April 2025 - 18:52 WIB

LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka

Senin, 21 April 2025 - 00:18 WIB

Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi

Minggu, 20 April 2025 - 17:30 WIB

Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias

Minggu, 20 April 2025 - 10:47 WIB

Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”

Minggu, 20 April 2025 - 05:56 WIB

Polsek Sepang Gelar Kegiatan “Minggu Kasih”, Dengarkan Aspirasi Warga Tewai Baru

Jumat, 18 April 2025 - 08:30 WIB

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page