GEGER..!!! Seorang Pemuda Nekat Panjat Tower Telkom di Muara Teweh, Motif Belum Diketahui

- Reporter

Selasa, 25 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Warga seputaran pasar pendopo Muara Teweh dihebohkan dengan aksi seorang pemuda yang nekat memanjat tiang tower telkomsel, Selasa (25/01)

Berdasarkan kejadian yang behasil dihimpun wartawan dilokasi kejadian seorang pemuda yang dipanggil Atak (25) ini diketahui sudah berada di atas tower sekitar pukul 16.00 WIB.

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut seorang temannya Noval (31) yang mengenal dengan Atak bahwa ia tinggal di lanting terapung bersama keluarganya.

Terlihat ayah dari seorang pemuda ini sesekali mangayunkan tangannya keatas memberi kode kepada anaknya agar mau turun.

Pantauan awak media ketinggian tower yang dipanjat Atak ini diperkirakan lebih kurang 50 Meter.

Sampai berita ini dipublikasikan berbagai cara sudah dilakukan pihak Polres Barito Utara, BPBD dan warga setempat membujuk agar ia ma turun. (*/rls/ang/red)

Berita Lainnya

Gubernur Kalteng Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-55 kepada Kapolda: Momentum Perkuat Stabilitas dan Pembangunan Daerah
Dekatkan Diri dengan Warga, Polsek Sepang Fasilitasi Dialog Pencegahan Kenakalan Remaja
Satlantas Polresta Palangka Raya Pasang Spanduk imbauan Kamseltibcarlantas untuk Mudik Aman, Keluarga Nyaman 
Satlantas Polresta Palangka Raya Pasang Spanduk imbauan Kamseltibcarlantas untuk Mudik Aman, Keluarga Nyaman 
Menikmati Keindahan Malam di Atas KM Berkah, Wisata Susur Sungai Kahayan yang Mempesona
Hari Ketiga Lebaran, Kapal Susur Sungai KM Berkah Di Pelabuhan Rambang Palangkaraya Dipadati Wisatawan
Hari Kedua Lebaran, Wisata Susur Sungai di Palangkaraya Dipadati Pengunjung
Dango, Destinasi Favorit Keluarga di Hari Kedua Lebaran
Berita ini 37 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 4 April 2025 - 07:37 WIB

Gubernur Kalteng Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-55 kepada Kapolda: Momentum Perkuat Stabilitas dan Pembangunan Daerah

Jumat, 4 April 2025 - 06:28 WIB

Dekatkan Diri dengan Warga, Polsek Sepang Fasilitasi Dialog Pencegahan Kenakalan Remaja

Jumat, 4 April 2025 - 06:12 WIB

Satlantas Polresta Palangka Raya Pasang Spanduk imbauan Kamseltibcarlantas untuk Mudik Aman, Keluarga Nyaman 

Jumat, 4 April 2025 - 06:12 WIB

Satlantas Polresta Palangka Raya Pasang Spanduk imbauan Kamseltibcarlantas untuk Mudik Aman, Keluarga Nyaman 

Kamis, 3 April 2025 - 15:08 WIB

Menikmati Keindahan Malam di Atas KM Berkah, Wisata Susur Sungai Kahayan yang Mempesona

Rabu, 2 April 2025 - 13:19 WIB

Hari Ketiga Lebaran, Kapal Susur Sungai KM Berkah Di Pelabuhan Rambang Palangkaraya Dipadati Wisatawan

Selasa, 1 April 2025 - 15:45 WIB

Hari Kedua Lebaran, Wisata Susur Sungai di Palangkaraya Dipadati Pengunjung

Selasa, 1 April 2025 - 13:43 WIB

Dango, Destinasi Favorit Keluarga di Hari Kedua Lebaran

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page