Manager PT HMI, Eko : Kepedulian Kepada Keluarga Duka Murni Membantu Selebihnya Adalah Ibadah 

- Reporter

Selasa, 5 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || BARITO UTARA —  Bantun sembako kembali diserahkan oleh PT. Huring Mulusani Indonesia kepada warga Desa Karamuan,  Kecamatan Lahei Barat,  Selasa (05/10).

Dimana penyerahan bantuan warga yang berduka secara langsung diserahkan oleh Manager PT. HMI Eko Agus Ariyanto didampingi HRD, Diana dan beberapa stap lainnya.

Eko Agus Ariyanto mengatakan, bantuan yang diserahkan langsung sebagai merupakan bukti kepedulian perusahaan terhadap warga sekitar, terutama warga yang sedang berduka.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, bantuan berupa sembako merupakan hal yang biasa diserahkan setiap ada warga yang berduka maupun acara hajatan lainnya, baik untuk Kecamatan Lahei Barat serta beberapa Kecamatan lainnya.

“Kita berharap dengan bantuan yang kita serahkan dapat meringankan beban warga, apalagi sedang berduka, “kata Eko Agus Ariyanto.

Eko menegaskan, bantuan yang diserahkan merupakan komitmen perusahaan dalam membantu warga sekitar, apalagi perusahaan berdomisili di wilayah setempat.

“bantuan yang diserahkan memang tidak seberapa dan jangan dilihat nilainya, tujuan kami hanya membantu dan selebihnya ibadah, “pungkasnya. (*/adr/rls/red)

Berita Lainnya

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS
Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara
Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas
Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif
Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa
Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM
Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng
Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 27 November 2024 - 15:01 WIB

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Selasa, 26 November 2024 - 14:56 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas

Selasa, 26 November 2024 - 09:59 WIB

Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif

Selasa, 26 November 2024 - 08:26 WIB

Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa

Selasa, 26 November 2024 - 07:28 WIB

Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM

Senin, 25 November 2024 - 11:24 WIB

Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng

Sabtu, 23 November 2024 - 09:41 WIB

Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun

Rabu, 20 November 2024 - 19:33 WIB

Aksi Peduli Sosial, Lapas Kotabaru Beri Bantuan Paket Sembako Kepada Keluarga WBP dan Warga Sekitar Lapas

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB