Peduli Banjir di Kobar Serdik Sespimen Polri Angkatan 61, Serahkan Bantuan

- Reporter

Jumat, 3 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN || Kotawaringin Barat – Banjir yang melanda Kabupaten Kotawaringin Barat membuat seluruh elemen masyarakat memberikan perhatian serius. Pasalnya hujan yang terjadi akhir-akhir ini mengakibatkan luapan air sungai membanjiri rumah-rumah milik warga. Mereka yang tinggal di bantaran sungai harus mengungsi akibat air yang mengenangi rumahnya. Aksi Peduli dilakukan oleh Serdik Sespimen Polri Angkatan 61 Kompol Ali Akbar menyerahkan bantuan melalui PWI Kobar dan diserahkan ke BPBD, Jumat (03/09/2021)

Menurutnya, apa yang dilakukan ini sebagai bentuk dan upaya kepeduliannya terhadap sesama. Mengingat banjir yang terjadi diwilayah Kobar ini hampir menimpa diseluruh Kecamatan. Bahkan hujan yang selama ini terus menerus membuat debit air terus meningkat. Tentunya dengan bantuan yang diberikan ini bisa membantu dan meringankan beban para korban.

“Semoga apa yang kami berikan ini bisa membantu dan meringankan beban para korban. Ini juga bentuk kepedulian kami terhadap sesama,”kata Kompol Ali Akbar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ali menambahkan, dimasa musim penghujan ini hendaknya masyarakat yang tinggal dibantaran sungai tetap waspada. Mengingat Banjir susulan bisa terjadi kapan saja. Untuk itu pihaknya mengajak seluruh masyarakat agar bisa ikut Peduli dan saling membantu antar sesama. Apalagi masih dimasa pandemi Covid-19 hendaknya tetap menjaga kesehatan.

“Kami juga mengimbau agar masyarakat juga bisa menjaga kondisi dimasa pandemi dengan mengikuti aturan protokol kesehatan,”pungkasnya.(**)

Berita Lainnya

LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola
DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD
Peringati Hari Kartini, Ini Pesan “Kartini” Parlemen Pulpis
Bupati Kapuas Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Sari Mulia, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat
Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka
Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi
Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias
Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 21 April 2025 - 18:52 WIB

LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola

Senin, 21 April 2025 - 17:53 WIB

DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD

Senin, 21 April 2025 - 15:36 WIB

Peringati Hari Kartini, Ini Pesan “Kartini” Parlemen Pulpis

Senin, 21 April 2025 - 14:15 WIB

Bupati Kapuas Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Sari Mulia, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat

Senin, 21 April 2025 - 00:41 WIB

Viral Video Parodi Diduga Menghina Gubernur Kalteng, Saif Hola (Saifudin) Sampaikan Permintaan Maaf Terbuka

Senin, 21 April 2025 - 00:18 WIB

Konten Parodi Gubernur Kalteng Viral, LSR LPMT dan HKT Temui Kreator untuk Klarifikasi

Minggu, 20 April 2025 - 17:30 WIB

Partai PAN Gelar Halal Bi Halal Serentak Se-Indonesia, Di Kotabaru Warga Sangat Antusias

Minggu, 20 April 2025 - 10:47 WIB

Terkait Konten Parodi Ucapan Gubernur Kalteng, Suriansyah Halim: “Belum Masuk Unsur Pidana, Tapi Melanggar Etika”

Berita Terbaru

LINTAS SOSIAL || BUDAYA

Ritual Tiwah Suku Dayak Desa Timpah Capai Tahapan Mempendeng Pantar Haur

Selasa, 22 Apr 2025 - 16:54 WIB

You cannot copy content of this page