Peduli Sesama, Polres Kobar Gencarkan Bantuan Sosial Untuk Masyarakat Di Bulan Ramadan

- Reporter

Selasa, 11 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Polres Kotawaringin Barat (Kobar) kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat melalui kegiatan pembagian bantuan sosial (bansos) yang dilaksanakan pada Selasa (11/03/2025) siang.

Bantuan sosial ini diserahkan langsung oleh personel Polres Kobar dan Polsek jajaran kepada penerima bantuan.

Terpisah, Kapolres Kobar AKBP Yusfandi Usman, S.I.K., M.I.K., menyampaikan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk perhatian Polres Kobar terhadap warga yang membutuhkan, sekaligus wujud implementasi dari program kepolisian yang bertujuan mendekatkan diri dengan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Melalui bantuan ini, kami berharap dapat meringankan beban masyarakat yang membutuhkan, khususnya di wilayah Kobar,” ujar Kapolres.

Masyarakat penerima bantuan menyampaikan rasa terima kasihnya atas perhatian dan kepedulian dari jajaran Polres Kobar.

Bantuan yang diberikan diharapkan dapat membantu memenuhi kebutuhan sehari-hari warga yang kurang mampu.

Polres Kobar berkomitmen untuk terus hadir di tengah masyarakat melalui berbagai program sosial yang bermanfaat dan bermakna, demi menciptakan hubungan yang harmonis antara aparat penegak hukum dan masyarakat. (*)

Berita Lainnya

Apel Jam Pimpinan, Kapolresta Palangka Raya Tegaskan Hindari Segala Bentuk Pelanggaran
Polsek Pahandut Lakukan Pengawalan Karnaval Hari Kartini di RA Nurul Islam Palangka Raya
Bayi Perempuan Ditemukan di Halaman Masjid Al Amanah Palangka Raya, Polisi Lakukan Penyelidikan
Kapolres Gunung Mas yang Baru Lakukan Silaturahmi ke Bupati, Perkuat Sinergi Forkopimda
Bareskrim Polri Telusuri Gangguan Sistem Bank DKI Selama Libur Idulfitri
Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho: “Selamat Hari Kartini untuk Semua Perempuan Luar Biasa”
Apel Perdana, Kapolres Kobar Ajak Personelnya Komitmen Jaga Kepercayaan Masyarakat
BHABINKAMTIBMAS POLSEK KAHUT GELAR SOSIALISASI PENANGGULANGAN PETI DI TUMBANG MIRI
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 22 April 2025 - 01:01 WIB

Apel Jam Pimpinan, Kapolresta Palangka Raya Tegaskan Hindari Segala Bentuk Pelanggaran

Selasa, 22 April 2025 - 00:55 WIB

Polsek Pahandut Lakukan Pengawalan Karnaval Hari Kartini di RA Nurul Islam Palangka Raya

Senin, 21 April 2025 - 18:22 WIB

Bayi Perempuan Ditemukan di Halaman Masjid Al Amanah Palangka Raya, Polisi Lakukan Penyelidikan

Senin, 21 April 2025 - 14:21 WIB

Kapolres Gunung Mas yang Baru Lakukan Silaturahmi ke Bupati, Perkuat Sinergi Forkopimda

Senin, 21 April 2025 - 13:55 WIB

Bareskrim Polri Telusuri Gangguan Sistem Bank DKI Selama Libur Idulfitri

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho: “Selamat Hari Kartini untuk Semua Perempuan Luar Biasa”

Senin, 21 April 2025 - 09:30 WIB

Apel Perdana, Kapolres Kobar Ajak Personelnya Komitmen Jaga Kepercayaan Masyarakat

Senin, 21 April 2025 - 07:24 WIB

BHABINKAMTIBMAS POLSEK KAHUT GELAR SOSIALISASI PENANGGULANGAN PETI DI TUMBANG MIRI

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page