Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Lada Berikan Edukasi Warga Usaha Keramba Ikan Lokal

- Reporter

Sabtu, 15 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Lada, Aipda Said Hodri, menunjukkan kepedulian nyata terhadap kesejahteraan warga dengan melakukan kunjungan edukatif ke Desa Runtu, Kecamatan Pangkalan Lada, Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar), Sabtu (15/2/2025) pagi.

Dalam kunjungan tersebut, Aipda Said Hodri memberikan pembinaan kepada peternak ikan air tawar di desa setempat, salah satunya adalah Bapak Rahmuji, seorang peternak ikan lokal.

Kunjungan ini bertujuan untuk memberikan edukasi mengenai teknik budidaya ikan air tawar yang lebih efisien. Dengan penerapan metode yang tepat, diharapkan hasil produksi ikan dapat meningkat, serta turut berkontribusi pada peningkatan perekonomian warga.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aipda Said Hodri menyampaikan bahwa program edukasi ini sejalan dengan upaya pemerintah untuk mencapai swasembada pangan, terutama di sektor perikanan.

“Dengan penerapan teknik budidaya ikan yang lebih efisien, kami berharap peternak di Desa Runtu dapat meningkatkan hasil produksi ikan dan memperbaiki perekonomian mereka,” kata Aipda Said Hodri.

Kehadiran Bhabinkamtibmas dalam kegiatan ini bukan hanya berfungsi sebagai penjaga keamanan, tetapi juga sebagai mitra masyarakat dalam meningkatkan kesejahteraan dan pembangunan ekonomi desa.

Dan juga sebagai bagian dari tugas kepolisian, Aipda Said Hodri berharap bahwa keberadaan aparat tidak hanya memberi rasa aman, tetapi juga memberi dukungan dalam program-program pemberdayaan masyarakat. (Rhd)

Berita Lainnya

Divisi Humas Polri Raih Penghargaan Most Engaging Lembaga di GSMS Award 2025
Kebakaran Hebat Hanguskan Rumah, Toko, dan Bengkel di Desa Luwuk Langkuas  Gumas , Polsek Rungan Bantu Padamkan Api
Jamin Kenyamanan Ibadah Jumat Agung, Ditsamapta Polda Kalteng Gelar Pengamanan Gereja
Kapolsek Manuhing Gelar “Jumat Curhat”, Serap Aspirasi Warga Soal Keamanan Lingkungan
Polsek Sepang Gelar Kegiatan “Jumat Curhat”, Tanggapi Keluhan Warga Terkait Isu Hoaks di Media Sosial
Dengarkan Aspirasi Warga, Kapolsek Rungan Pimpin Langsung Kegiatan “Jum’at Curhat”
Kapolsek Kahayan Hulu Utara Gelar “Jumat Curhat”, Dengar Langsung Aspirasi Warga
Dansatbrimob Polda Kalteng Hadiri Upacara Hari Kesadaran Nasional, Tekankan Pentingnya Loyalitas dan Disiplin
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Lainnya

Sabtu, 19 April 2025 - 07:16 WIB

Divisi Humas Polri Raih Penghargaan Most Engaging Lembaga di GSMS Award 2025

Jumat, 18 April 2025 - 18:52 WIB

Kebakaran Hebat Hanguskan Rumah, Toko, dan Bengkel di Desa Luwuk Langkuas  Gumas , Polsek Rungan Bantu Padamkan Api

Jumat, 18 April 2025 - 13:16 WIB

Jamin Kenyamanan Ibadah Jumat Agung, Ditsamapta Polda Kalteng Gelar Pengamanan Gereja

Jumat, 18 April 2025 - 12:22 WIB

Kapolsek Manuhing Gelar “Jumat Curhat”, Serap Aspirasi Warga Soal Keamanan Lingkungan

Jumat, 18 April 2025 - 07:38 WIB

Dengarkan Aspirasi Warga, Kapolsek Rungan Pimpin Langsung Kegiatan “Jum’at Curhat”

Jumat, 18 April 2025 - 07:33 WIB

Kapolsek Kahayan Hulu Utara Gelar “Jumat Curhat”, Dengar Langsung Aspirasi Warga

Kamis, 17 April 2025 - 20:05 WIB

Dansatbrimob Polda Kalteng Hadiri Upacara Hari Kesadaran Nasional, Tekankan Pentingnya Loyalitas dan Disiplin

Kamis, 17 April 2025 - 19:12 WIB

Pawai Jalan Salib Meriahkan Perayaan Paskah Jemaat GKE Pandahang Kuala Kurun

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Jumat, 18 Apr 2025 - 08:30 WIB

You cannot copy content of this page