Bhabinkamtibmas Polsek Arsel Sambang Ke Pembangunan POSKO MPA

- Reporter

Rabu, 6 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Polsek Arsel jajaran Polda Kalteng melalui Bhabinkamtibmas Sambangi pembangunan POSKO MPA (Masyarakat Peduli Api) Himba Itah, Kelurahan Mendawai Seberang, yang mana kegiatan menyasar kepada warga dan Personil MPA yang melakukan Pembangunan POSKO MPA, lokasi Jl. Ahmad Saleh, Km. 12, Kel. Mendawai Seberang, Kec. Arsel, Kab. Kotawaringin Barat. Rabu (06/11/2024) Siang.

Pada kesempatan terpisah, AKBP Yusfandi Usman, S.I.K., M.I.K. melalui Kapolsek Arsel AKP Syaifullah, S.H., M.H., menerangkan bahwa kegiatan sambang pembangunan POSKO MPA (Masyarakat Peduli Api) Himba Itah, Kel. Mendawai bertujuan untuk monitoring, Patroli, Edukasi serta Deteksi dini guna cegah potensi Karhutlah di wilayah Kel. Mendawai Seberang – Posko 51.

Kegiatan ini sekligus trobosan Polres Kobar untuk menjalin, Silaturahmi, serta komunikasi aktif kepada warga masyarakat, serta sebagai sarana bertuakr fikiran terhadap berbagai bentuk harapan dan keluhan warga yang tergabung dalam MPA Himbah Itah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kehadiran Polri melalui Peran aktif Bhabinkamtibmas dalam berbagai bentuk kegiatan sosial, berikut menciptakan dan memelihara situasi dan kondisi kamtibmas, Kegiatan berlangsung lancar aman serta Kondusif. (*)

Berita Lainnya

Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Karo SDM Polda Kalteng Bersama Kabidhumas dan Kapolres Cek Pengamanan TPS di Kobar
Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Kapolda Kalteng Bersama Danrem Cek Pengamanan Pemungutan Suara di Sejumlah TPS di Palangka Raya
Pilkada Serentak 2024, Pengawasan di Kecamatan Rungan Berikan Rasa Aman bagi Pemilih
Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH,Ini Pernyataan Kadiv Humas Polri
Kabid Humas Polda Kalteng Bersama Kapolres Kobar Hadiri Kegiatan Pemusnahan Surat Suara Rusak dan Lebih
Kapolresta Palangka Raya Periksa Kesiapan TPS 01 di Jalan Ir. Juanda 
Polres Gunung Mas Kawal Distribusi Logistik Pilkada 2024, Jamin Pilkada Aman dan Lancar
Polres Gunung Mas Kawal Distribusi Logistik Pilkada 2024, Jamin Pilkada Aman dan Lancar
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 27 November 2024 - 15:32 WIB

Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Karo SDM Polda Kalteng Bersama Kabidhumas dan Kapolres Cek Pengamanan TPS di Kobar

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Kawal Pilkada 2024 Aman dan Damai, Kapolda Kalteng Bersama Danrem Cek Pengamanan Pemungutan Suara di Sejumlah TPS di Palangka Raya

Rabu, 27 November 2024 - 09:26 WIB

Pilkada Serentak 2024, Pengawasan di Kecamatan Rungan Berikan Rasa Aman bagi Pemilih

Rabu, 27 November 2024 - 06:46 WIB

Pelaku Penembakan Polisi di Sumbar di PTDH,Ini Pernyataan Kadiv Humas Polri

Selasa, 26 November 2024 - 20:10 WIB

Kabid Humas Polda Kalteng Bersama Kapolres Kobar Hadiri Kegiatan Pemusnahan Surat Suara Rusak dan Lebih

Selasa, 26 November 2024 - 18:36 WIB

Kapolresta Palangka Raya Periksa Kesiapan TPS 01 di Jalan Ir. Juanda 

Selasa, 26 November 2024 - 14:04 WIB

Polres Gunung Mas Kawal Distribusi Logistik Pilkada 2024, Jamin Pilkada Aman dan Lancar

Selasa, 26 November 2024 - 14:04 WIB

Polres Gunung Mas Kawal Distribusi Logistik Pilkada 2024, Jamin Pilkada Aman dan Lancar

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB