Peduli Sarana Ibadah, Babinsa Bantu Warga Gotong Royong Pengecoran Halaman Masjid Al-Ikhlas Kampuri

- Reporter

Jumat, 18 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Babinsa Koramil 03/Sepang melaksanakan gotong royong pengecoran halaman Masjid Al-Ikhlas diKelurahan Kampuri, Kecamatan Mihing Raya, Kabupaten Gunung Mas.
Kamis ( 17/10/23).
Babinsa Serma Helprit mengatakan, gotong royong ini untuk memupuk kepedulian tentang tempat ibadah dan supaya warga senantiasa meningkatkan kebersamaan antar sesama.

Kegiatan ini juga merupakan peran Babinsa yang merupakan ujung tombak Satuan Kodim 1016/PLK Koramil -03/Sepang, Keberadaan Babinsa sangat dirasakan sekali oleh masyarakat. “Masyarakat sangat ramai bergotong royong ikut serta dalam kegiatan pengecoran halaman masjid”
Selaku Babinsa, kegiatan gotong royong tersebut, Kata Serma Helprit merupakan satu di antara metode pembinaan teritorial, dimana sangat penting menjaga komunikasi dan hubungan yang harmonis antara TNI dengan Rakyat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita terus berupaya menjalin sinergitas untuk mempererat persatuan dan kesatuan dan menjaga kondusifitas lingkungan salah satunya dengan melaksanakan kegiatan gotong royong ini.”imbuhnya.

Selanjutnya, Serma Helprit menyampaikan kegiatan gotong royong ini merupakan bentuk partisipasi darinya untuk menyumbangkan tenaga. Dengan harapan dapat meringankan pekerjaan yang sedang dilaksanakan oleh masyarakat Desa binaannya sebagai upaya dalam meningkatkan rasa kebersamaan dengan masyarakat dalam mewujudkan hubungan yang baik sehingga akan tercipta kemanunggalan TNI dengan Rakyat.

Atas dasar semangat pengabdian kepada masyarakat, gotong royong bersama ini kami laksanakan dengan keikhlasan dan suka cita.”tutup Serma Helprit”.

Berita Lainnya

Babinsa Koramil 01/Pahandut Pengamanan Kegiatan Ibadah Paskah Tahun 2025
Juara Kontes Kambing Katagori Ekstrem Dengan Berat 98,40 Kg, di Lanud Iskandar Pangkalan Bun
Danramil Rungan Lettu Inf Sukaeri Hadiri Ritual Tiwah Massal di Desa Jangkit, Gunung Mas
Manfaatkan Lahan Kosong, Koramil 1016-01/Pahandut Budidayakan Ikan Lele untuk Dukung Ketahanan Pangan
Danrem 102/Pjg Terima Silaturahmi Kapolda Kalteng Untuk Perkuat Sinergitas TNI Polri
Dandim 1011/Klk Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Personel
Halal Bihalal Kodim 1016/Palangka Raya Pererat Silahturahmi
Dukung Swasembada Pangan, Kodim 1016/Palangka Raya Ikut Panen Raya Padi di Pulang Pisau
Berita ini 69 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 21 April 2025 - 09:56 WIB

Babinsa Koramil 01/Pahandut Pengamanan Kegiatan Ibadah Paskah Tahun 2025

Minggu, 20 April 2025 - 15:19 WIB

Juara Kontes Kambing Katagori Ekstrem Dengan Berat 98,40 Kg, di Lanud Iskandar Pangkalan Bun

Kamis, 17 April 2025 - 18:32 WIB

Danramil Rungan Lettu Inf Sukaeri Hadiri Ritual Tiwah Massal di Desa Jangkit, Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Manfaatkan Lahan Kosong, Koramil 1016-01/Pahandut Budidayakan Ikan Lele untuk Dukung Ketahanan Pangan

Senin, 14 April 2025 - 14:41 WIB

Danrem 102/Pjg Terima Silaturahmi Kapolda Kalteng Untuk Perkuat Sinergitas TNI Polri

Jumat, 11 April 2025 - 01:06 WIB

Dandim 1011/Klk Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Personel

Rabu, 9 April 2025 - 10:28 WIB

Halal Bihalal Kodim 1016/Palangka Raya Pererat Silahturahmi

Selasa, 8 April 2025 - 08:09 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Kodim 1016/Palangka Raya Ikut Panen Raya Padi di Pulang Pisau

Berita Terbaru

LINTAS SOSIAL || BUDAYA

Ritual Tiwah Suku Dayak Desa Timpah Capai Tahapan Mempendeng Pantar Haur

Selasa, 22 Apr 2025 - 16:54 WIB

You cannot copy content of this page