Kios Bengkel Motor dan Las 3 Pintu Ludes Terbakar

- Reporter

Minggu, 7 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONTIANAK || Kebakaran hebat kembali terjadi di kota Pontianak dan menghanguskan tiga pintu bangunan kios yang banguannya terbuat dari kayu, dikawasan jalan Ampera kecamatan Pontianak Kota, sekitar pukul 20.30 wib. Sabtu (06/11)

Tiga pintu kios yang terbakar tersebut masing masing Bengkel Abui Motor, Bengkel las dan kalau malam dipakai untuk jualan nasi goreng, serta Ayam geprek yang dalam keadaan sudah kosong.

Kasat Reskrim Polresta Pontianak AKP Indra Asrianto menyatakan, dari keterangan saksi, api pertama kali terlihat dari bagian dapur bengkel Abui Motor, lalu merambat ke dua bangunan kios yang lainnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pemilik kios Abui motor, yang di beritahu warga, sempat berupaya memadamkan api, namun tidak berhasil, karena api sudah membesar,” jelas Indra.

Api dengan cepat membesar lanjut Indra, menghanguskan seluruh bangunan tiga kios tersebut, karena bagunan terbuat bahan bangunan kayu yang mudah terbakar.

“Belasan unit mobil pemadam kebakaran yang tida dilokasi langsung berhasil mengendalikan api hingga tidak menyebar ke bangunan yang lain dan dapat memadamkan api,” terang Indra.

Api baru satu jam kemudian, lanjut Indra, baru berhasil di padamkan dan sudah meluluh lentakan bangunan kios beserta isinya.

“Tidak ada korban jiwa dalam musibah kebakaran ini, dan untuk kerugian masih belum bisa di taksir. Untuk proses penyidikna saat ini lokasi sudah kami pasang garis Polisi,” tutup Indra. (*/rls/ptk/hgk/red)

Berita Lainnya

Gubernur Kalteng Salurkan Paket Pasar Murah, Warga Desa Lungkuh Layang Antusias Sambut Bantuan
Hadiri RUPS PT BPR, Wakil Bupati Minta Permudah Pinjaman Kepada Pelaku UMKM
LSR LPMT Kalteng Dirikan Koperasi, Dorong Pemberdayaan Ekonomi Anggota dan Masyarakat
Penuh Kebahagian, Ribuan CPNS dan PPPK di Kotabaru Resmi Terima SK
LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola
DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD
Peringati Hari Kartini, Ini Pesan “Kartini” Parlemen Pulpis
Bupati Kapuas Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Sari Mulia, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 24 April 2025 - 13:21 WIB

Gubernur Kalteng Salurkan Paket Pasar Murah, Warga Desa Lungkuh Layang Antusias Sambut Bantuan

Kamis, 24 April 2025 - 07:55 WIB

Hadiri RUPS PT BPR, Wakil Bupati Minta Permudah Pinjaman Kepada Pelaku UMKM

Rabu, 23 April 2025 - 13:13 WIB

LSR LPMT Kalteng Dirikan Koperasi, Dorong Pemberdayaan Ekonomi Anggota dan Masyarakat

Selasa, 22 April 2025 - 05:40 WIB

Penuh Kebahagian, Ribuan CPNS dan PPPK di Kotabaru Resmi Terima SK

Senin, 21 April 2025 - 18:52 WIB

LSR LPMT Kalteng Minta Semua Pihak Hormati Keputusan DAD Terkait Pemanggilan Saif Hola

Senin, 21 April 2025 - 17:53 WIB

DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD

Senin, 21 April 2025 - 15:36 WIB

Peringati Hari Kartini, Ini Pesan “Kartini” Parlemen Pulpis

Senin, 21 April 2025 - 14:15 WIB

Bupati Kapuas Tinjau Lokasi Kebakaran di Pasar Sari Mulia, Pastikan Penanganan Cepat dan Tepat

Berita Terbaru

LINTAS NASIONAL

Program Rumah Bersubsidi Wartawan, Bukan Untuk Bungkam Pers

Rabu, 23 Apr 2025 - 10:15 WIB

LINTAS HUKUM || KRIMINAL

Bongkar Skandal KONI, Kajari Barsel Lakukan Penggeledahan!

Rabu, 23 Apr 2025 - 10:13 WIB

You cannot copy content of this page