Peduli Kebersihan Lingkungan, Ketua RT 3 Sarigadung Bersihkan Sampah Berhamburan Bersama Warganya

- Reporter

Rabu, 21 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN || Sekitaran lingkungan RT 3 Desa Sarigadung Kecamatan Simpang Empat tepatnya di tepi Jalan Tembus Kodeco KM 10 dipenuhi tumpukan sampah rumah tangga.

Hal itu membuat pengguna jalan, merasa tidak nyaman karena selain tidak enak dipandang juga aroma sampah yang menyengat.

Oleh sebab itu, sejumlah warga turun ke lokasi untuk membersihkan sampah yang berserakan di tepi jalan tersebut dengan menggunakan mobil pickup milik desa, pada Rabu (21/2/2024)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak tangggung, saking banyaknya volume sampah rumah tangga yang diangkut oleh mobil pickup tersebut sebanyak 3 ret.

Kegiatan pembersihan itu di inisiasi oleh Sukirman selaku Ketua RT 3 Desa Sarigadung yang merasa terpanggil untuk membersihkan lingkungannya.

Saat dikonfirmasi melalui pesan whatsapp, Sukirman mengungkapkan bahwa tujuan dari tindakan ini, tidak bukan adalah Agar di lingkungannya bersih bebas dari sampah dan berharap tidak ada lagi warga yang membuang sampah sembarangan.

“Demi kenyamanan di lingkungan rt 03 kami mohon kepada seluruh masyarakat, tidak membuang sampah sembarangan”, ungkap Sukirman.

Selain itu sukirman juga memasang plang larangan membuang sampah di area tersebut dengan mencantumkan Pasal 50 ayat 3 yang menyatakan setiap orang yang melanggar ketentuan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 31 huruf e diancam pidana kurungan paling lama 3 (tiga) bulan atau denda paling banyak Rp. 15.000.000,00 (lima belas juta rupiah).

“Itu sudah kami pasang spanduk himbauan, semoga masyarakat sadar,” tegas Sukirman.

Diketahui kegiatan pembersihan tersebut dihadiri oleh Anggota BPD, dan sejumlah masyarakat yang peduli lingkungan. (*rls/eko/red)

Berita Lainnya

Pemdes Timpah Salurkan Susu Gratis untuk Ibu Hamil, Upaya Cegah Stunting Sejak Dini
Kepala Desa Lungkuh Layang Ucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H: Ajak Warga Pererat Persaudaraan dan Sambut Indonesia Emas 2045
Kepala Desa Lungkuh Layang Ucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H: Ajak Warga Pererat Persaudaraan dan Sambut Indonesia Emas 2045
Pemerintah Desa Timpah Ucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H, Mohon Maaf Lahir dan Batin
Pemerintah Desa Timpah Salurkan BLT-DD Triwulan I Tahun 2025
Peringati Hari Peduli Sampah Nasional, Kades Talangkah Pimpin Kegiatan Bersih Lingkungan
Warga Bereng Bengkel Protes Syarat Ijazah untuk Pendaftaran Ketua RT Periode 2025-2027
Kota Palangkaraya Akan Melaksanakan Pemilihan Ketua RT Serentak
Berita ini 102 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 10 April 2025 - 10:03 WIB

Pemdes Timpah Salurkan Susu Gratis untuk Ibu Hamil, Upaya Cegah Stunting Sejak Dini

Senin, 31 Maret 2025 - 06:24 WIB

Kepala Desa Lungkuh Layang Ucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H: Ajak Warga Pererat Persaudaraan dan Sambut Indonesia Emas 2045

Senin, 31 Maret 2025 - 06:24 WIB

Kepala Desa Lungkuh Layang Ucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H: Ajak Warga Pererat Persaudaraan dan Sambut Indonesia Emas 2045

Senin, 31 Maret 2025 - 05:52 WIB

Pemerintah Desa Timpah Ucapkan Selamat Idul Fitri 1446 H, Mohon Maaf Lahir dan Batin

Kamis, 20 Maret 2025 - 14:28 WIB

Pemerintah Desa Timpah Salurkan BLT-DD Triwulan I Tahun 2025

Jumat, 21 Februari 2025 - 06:10 WIB

Peringati Hari Peduli Sampah Nasional, Kades Talangkah Pimpin Kegiatan Bersih Lingkungan

Jumat, 17 Januari 2025 - 17:40 WIB

Warga Bereng Bengkel Protes Syarat Ijazah untuk Pendaftaran Ketua RT Periode 2025-2027

Sabtu, 11 Januari 2025 - 12:10 WIB

Kota Palangkaraya Akan Melaksanakan Pemilihan Ketua RT Serentak

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page