Pasca Kebakaran Mobil, SPBU Firdaus Sementara Belum Memberikan Pelayanan 

- Reporter

Rabu, 17 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Penyebab terjadinya kebakaran sebuah mobil di jalan depan SPBU Firdaus, yang berada di Jalan Panglima Utar Desa Sungai Tendang, Kecamatan Kumai, kemarin, (15/5/2023). Masih dalam penyelidikan pihak berwajib. Nampak mobil inafis Polres Kobar ada di TKP.

Untuk posisi bangkai mobil sudah dipindah dari tempat kejadian. Hal ini dilakukan agar arus lalulintas tidak terganggu, karena posisi mobil di tengah jalan.

Perwakilan SPBU Firdaus, Samsudin Monek mengatakan bahwa terkait kejadian kebakaran mobil di depan SPBU tersebut sebelumnya mengisi bbm dan pihaknya mengisi kedalam tangki standar pada mobil ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ketika mobil sudah posisi di luar SPBU, tiba – tiba api begitu cepat membesar dan pihak kami pun melakukan pemadam namun api sudah membesar. Maka kami menghubungi pihak damkar untuk meminta bantuan,” ungkapnya, Selasa16 Mei 2023.

Kemudian dia jelaskan bahwa kebakaran ini dapat dipadamkan dan tidak ada korban dalam insiden tersebut. Dan kerugian mencapai puluhan juta.

“Untuk kerugian dalam kejadian diperkirakan puluhan juta dan Alhamdulillah tidak ada korban meninggal dunia,” katanya.

Terkait penyebab kebakaran ini, kami serahkan kepada pihak yang berwajib untuk menyelidikinya.

“Tim Inafis dari Polres Kobar baru saja melakukan identifikasi pagi tadi. Untuk penyebab pasti kami juga menunggu hasilnya,” ujar Perwakilan SPBU Firdaus, Samsudin Monek.

Meski begitu, dia menduga penyebab kebakaran itu disebabkan korsleting kelistrikan pada mobil dan juga mobil ini ada variasi sound sistem sehingga ada kabel tambahan.

“Posisi mobil terbakar itu pas sudah keluar dari SPBU. Dugaan kami korsleting. Mungkin dia (sopir) menyalakan AC,” kata Samsudin.

Dikatakan Samsudin, saat ini SPBU Firdaus tutup sementara. Pihaknya masih menunggu pasokan BBM dan pengecekan dari Pertamina, sebelum nantinya dibuka kembali.

“Sementara ini belum ada pengiriman dari Pertamina. Nanti ada tim audit juga dari Pertamina untuk melakukan pengecekan ulang. Kami berharap cepat dibuka karena satu-satunya SPBU di kawasan ini, karena banyak masyarakat juga yang membutuhkan (BBM),” pungkasnya. (*/rls/rhd)

Berita Lainnya

BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Lahap Pasar Sari Mulia Kapuas, Warga Panik Selamatkan Barang Dagangan
Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ
Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger
3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya
Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun
Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang
Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng
Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng
Berita ini 42 kali dibaca

Berita Lainnya

Minggu, 20 April 2025 - 17:51 WIB

BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Lahap Pasar Sari Mulia Kapuas, Warga Panik Selamatkan Barang Dagangan

Rabu, 9 April 2025 - 20:46 WIB

Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ

Jumat, 4 April 2025 - 07:47 WIB

Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger

Selasa, 1 April 2025 - 03:50 WIB

3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya

Kamis, 27 Februari 2025 - 04:52 WIB

Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun

Senin, 17 Februari 2025 - 05:07 WIB

Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang

Senin, 13 Januari 2025 - 07:47 WIB

Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng

Minggu, 12 Januari 2025 - 08:36 WIB

Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng

Berita Terbaru

LINTAS SOSIAL || BUDAYA

Ritual Tiwah Suku Dayak Desa Timpah Capai Tahapan Mempendeng Pantar Haur

Selasa, 22 Apr 2025 - 16:54 WIB

You cannot copy content of this page