Anggota DPRD Barut Ungkap Belum Ada Lahan Untuk Pembangunan Kantor Kelurahan Jingah Hingga Saat ini Masih Pinjam Pakai

- Reporter

Kamis, 16 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERBINCANG RINGAN || Anggota DPRD Barito Utara Beny Siswanto bersama Wakil Bupati Sugianto Panala Putra saat diruang DPRD Barut, Rabu 15 Februari 2023. (*/foto:ist).

BERBINCANG RINGAN || Anggota DPRD Barito Utara Beny Siswanto bersama Wakil Bupati Sugianto Panala Putra saat diruang DPRD Barut, Rabu 15 Februari 2023. (*/foto:ist).

LINTAS KALIMANTAN – KALTENG || Kantor Kelurahan Jingah Kecamatan Teweh Baru Kabupaten Barito Utara (Barut) yang saat ini ditempat untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat ternyata masih pinjam pakai. Mirisnya lagi pinjam pakai yang dilakukan sudah beberapa tahun. Sementara rencana pembanguna untuk kantor Kelurahan Jingah hingga saat belum juga dianggarkan.

Anggota DPRD Barito Utara, Benny Siswanto mengatakan, sangat berharap pembangunan kantor Kelurahan Jingah tersebut agar segera direalisasikan, karena sudah beberapa tahun statusnya hanya pinjam pakai.

“Dulunya gedung yang ditempati pihak Kelurahan Jingah itu diperuntukan terminal Antar Kota Antar Provinsi (AKAP), bahkan pembangunannya selama berapa tahun dan belasan miliar anggaran digelontorkan untuk bangunan terminal itu,” kata Benny Rabu 15 Februari 2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Benny Siswanto juga mengatakan berdasarkan hasil musrenbang yang dilaksanakan di Kecamatan Teweh Baru, terungkap saat ini Pemerintah daerah belum punya lahan untuk membangun kantor Kelurahan Jingah.

“Hasil musrenbang kemarin memang dikatakan belum ada lahan sehingga belum bisa membangun kantor kelurahan,” kata anggota dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Barito Utara ini.

Benny juga sangat berharap pembangunan kantor Kelurahan Jingah direalisasikan untuk kenyamanan pelayanan. Sebab ditakutkan pinjam gedung ini sewaktu saat dibisa dipergunakan oleh yang punya, sementara pelayanan kepada masyarakat harus dilaksanakan setiap hari kerja.

Usulan dalam musrenbang kecamatan kata dia lagi memang ditujukan skala prioritas dan disesuaikan dengan anggaran pemerintah daerah. Namun untuk skala prioritas seperti kantor Kelurahan agar segera dibangun. Hal ini mengingat Kelurahan Jingah yang merupakan masuk dalam wilayah Perkotaan.

“Untuk itu saya berharap kantor Kelurahan Jingah ini dapat dibangun dan jelas statusnya milik pemerintah daerah,” pungkasnya. (*/rls/rif/red).

Berita Lainnya

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas
Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak
Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan
Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab
As’ari Harapkan Sinergitas dalam Menyuarakan Aspirasi Masyarakat
Berita ini 45 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 18 April 2025 - 08:30 WIB

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 09:04 WIB

ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak

Kamis, 17 April 2025 - 08:53 WIB

Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab

Selasa, 15 April 2025 - 14:34 WIB

As’ari Harapkan Sinergitas dalam Menyuarakan Aspirasi Masyarakat

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Jumat, 18 Apr 2025 - 08:30 WIB

You cannot copy content of this page