Diikuti 200 Peserta, Kapolda Kalteng Buka Workshop Public Speaking Rumkit Bhayangkara

- Reporter

Senin, 31 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Rumah Sakit (Rumkit) Bhayangkara Tingkat III Palangka Raya menggelar Workshop Public Speaking dan Komunikasi Efektif serta peresmian renovasi IGD (instalasi gawat darurat) dan ICU (intensive care unit) di Ballroom Hotel Swissbel Jalan Tjilik Riwut Km 5 Kota Palangka Raya, Senin (31/10/2022) pagi.

Kegiatan dalam rangka syukuran hari jadi ke-21 Rumkit Bhayangkara Palangka Raya tersebut, dibuka Kapolda Kalteng Irjen Pol Drs Nanang Avianto, M.Si, dan dihadiri pejabat utama Polda serta pengurus Bhayangkari Daerah Kalteng

Dalam amanatnya, Kapolda Kalteng menyampaikan apresiasi kepada Rumkit Bhayangkara Palangka Raya atas terselenggaranya kegiatan workshop dan peresmian tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya minta kepada seluruh peserta agar mengikuti kegiatan ini dengan sungguh-sungguh karena workshop public speaking ini sangat berguna dalam pelaksanaan tugas sehari-hari guna memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” tutur Nanang.

Kapolda berharap, Rumkit Bhayangkara Palangka Raya terus meningkatkan dan menambah fasilitas pelayanan sehingga kedepan bisa naik kelas.

Untuk diketahui, workshop public speaking ini diikuti oleh 200 peserta, sedangkan sebagai pemateri yaitu Tri Speakers dari Jakarta dan Widya Iswara dari Bapelkes Prov. Kalteng.(*/rls/hms/red).

Berita Lainnya

Kapolri Resmikan Pondok Pesantren di Cirebon, Perkuat Silaturahmi dengan Tokoh Agama
Apel Jam Pimpinan, Kapolresta Palangka Raya Tegaskan Hindari Segala Bentuk Pelanggaran
Polsek Pahandut Lakukan Pengawalan Karnaval Hari Kartini di RA Nurul Islam Palangka Raya
Bayi Perempuan Ditemukan di Halaman Masjid Al Amanah Palangka Raya, Polisi Lakukan Penyelidikan
Kapolres Gunung Mas yang Baru Lakukan Silaturahmi ke Bupati, Perkuat Sinergi Forkopimda
Bareskrim Polri Telusuri Gangguan Sistem Bank DKI Selama Libur Idulfitri
Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho: “Selamat Hari Kartini untuk Semua Perempuan Luar Biasa”
Apel Perdana, Kapolres Kobar Ajak Personelnya Komitmen Jaga Kepercayaan Masyarakat
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 22 April 2025 - 17:49 WIB

Kapolri Resmikan Pondok Pesantren di Cirebon, Perkuat Silaturahmi dengan Tokoh Agama

Selasa, 22 April 2025 - 01:01 WIB

Apel Jam Pimpinan, Kapolresta Palangka Raya Tegaskan Hindari Segala Bentuk Pelanggaran

Senin, 21 April 2025 - 18:22 WIB

Bayi Perempuan Ditemukan di Halaman Masjid Al Amanah Palangka Raya, Polisi Lakukan Penyelidikan

Senin, 21 April 2025 - 14:21 WIB

Kapolres Gunung Mas yang Baru Lakukan Silaturahmi ke Bupati, Perkuat Sinergi Forkopimda

Senin, 21 April 2025 - 13:55 WIB

Bareskrim Polri Telusuri Gangguan Sistem Bank DKI Selama Libur Idulfitri

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho: “Selamat Hari Kartini untuk Semua Perempuan Luar Biasa”

Senin, 21 April 2025 - 09:30 WIB

Apel Perdana, Kapolres Kobar Ajak Personelnya Komitmen Jaga Kepercayaan Masyarakat

Senin, 21 April 2025 - 07:24 WIB

BHABINKAMTIBMAS POLSEK KAHUT GELAR SOSIALISASI PENANGGULANGAN PETI DI TUMBANG MIRI

Berita Terbaru

LINTAS SOSIAL || BUDAYA

Ritual Tiwah Suku Dayak Desa Timpah Capai Tahapan Mempendeng Pantar Haur

Selasa, 22 Apr 2025 - 16:54 WIB

You cannot copy content of this page