Kodim Palangka Raya Gelar Karya Bakti Pembersihan Tempat Ibadah Dalam Rangka HUT TNI Ke 77 

- Reporter

Selasa, 4 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Menjelang HUT TNI ke 77 pada 5 Oktober mendatang, Kodim 1016/Palangka Raya menggelar karya bakti, berupa pembersihan tempat ibadah di Masjid Baitul Iman, Kelurahan Petuk Katimpun, Kecamatan Jekan Raya, Kota Palangka Raya, Selasa 4 Oktober 2022.

Kegiatan Karya Bakti tersebut turut di hadiri oleh Kasi Pem Kelurahan Petuk Katimpun, Bhabinkamtibmas, Babinsa, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat serta Personel TNI dan Masyarakat setempat yang berjumlah sekira 30 orang.

Personel TNI dan masyarakat serta Bhabinkamtibmas terlihat antusias dan kompak melaksanakan aksi bersih di berbagai sudut masjid, silih berganti mereka saling membantu satu sama lain, ada yang membersihkan lantai masjid, tanaman sekitaran tempat wudhu, kamar mandi dan perbaiki kipas angin masjid.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“TNI adalah Kita. Itulah tema yang diangkat pada HUT TNI tahun ini. Hari ini telah dilakukan karya bakti yang tujuannya selain menciptakan lingkungan yang asri, bersih, namun lewat kegiatan ini, juga meningkatkan kekompakan masyarakat lainnya,” ujar Pasi Teritorial Mayor Inf Muhammad Safi’i.

Pasiter berharap, dengan adanya kegiatan karya bakti ini dapat menjadi contoh kepada masyarakat luas agar dapat menumbuhkan kepedulian terhadap kebersihan di masing – masing tempat Ibadah.

Kegiatan ini juga dalam rangka memberikan kenyamanan kepada warga saat melaksanakan ibadah, sehingga warga bisa melaksanakan ibadah dengan khusyuk dan nyaman, tutup Pasiter. (*/rls/Pen/red).

Berita Lainnya

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT
Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit
Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional
Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024
Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim
Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai
Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada
Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn
Berita ini 40 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 25 Oktober 2024 - 09:49 WIB

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Kamis, 24 Oktober 2024 - 08:24 WIB

Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:50 WIB

Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional

Selasa, 22 Oktober 2024 - 07:32 WIB

Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:11 WIB

Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:55 WIB

Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:28 WIB

Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada

Jumat, 18 Oktober 2024 - 17:37 WIB

Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Kobar Terima Tim Supervisi Bidkum Polda Kalteng

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:55 WIB

LINTAS TNI

Gelar Komsos, Kodim 1014/Pbn Jalin Komunikasi Dengan KBT

Jumat, 25 Okt 2024 - 09:49 WIB