Korem 102/Pjg Satu Frekuensi Pemprov. Kalteng, Tekan Laju Inflasi 

- Reporter

Minggu, 18 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Komandan Korem 102/Pjg, yang diwakili Kasrem, Kolonel Inf Renal Aprindo Sinaga, hadir dalam upaya Pemprov Kalteng menahan laju inflasi, berupa peresmian pasar penyeimbang di Palangka Raya dilanjutkan penanaman cabe dan bawang di Jl. Tjilik Riwut km 38, Bukit Batu Palangka Raya pada Minggu (18/9).

Turut hadir mendampingi Kasiops Kasrem, Dandim 1016/Plk, Dan Yonif R 631/Atg, para Dan Ka Balak Aju, Kapenrem, Wadan Yonif R 631/Atg, Danramil 1016-02/Bukit Batu, para perwakilan babinsa dan anggota Yonif R 631/Atg.

Dalam kesempatan tersebut, Danrem 102/Pjg, melalui Kasrem menyatakan, peran aktif Korem dalam kegiatan Provinsi Kalimantan Tengah dalam upaya menahan laju inflasi ini merupakan bentuk kebersamaan dalam satu frekuensi untuk terus mewujudkan Kalteng semakin berkah. Dalam kondisi ekonomi yang menuntut kita harus bekerja keras ini, mari kita perkuat barisan, laksanakan dalam bentuk nyata dan berkelanjutan. Hal ini sejalan dengan perintah Kasad dalam masalah ketahanan pangan, agar dalam kondisi apapun tetap survive.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Bapak Danrem telah mengintruksikan kepada para Dandim jajaran untuk segera bertindak secara nyata dan berkelanjutan berupa memberdayakan lahan tidur yang potensial di wilayahnya untuk ketahanan pangan. Secara khusus, dalam jangka pendek, untuk menahan laju inflasi, komoditas penyebab inflasi adalah cabe dan bawang, menindaklanjuti instruksi kementan untuk menanam dua komoditas tanaman tersebut, maka jajaran Korem diperintahkan untuk segera merspon secara aktif. Himbau keluarga prajurit untuk menanam di rumah tangga masing-masing”, tandasnya.

Di akhir penyampaiannya, mengutip arahan Danrem, Kasrem menyatakan bahwa bagi prajurit, ketika berbicara tentang rakyat, janganlah ragu dan bimbang. Hal ini sejalan dengan Bakti TNI, delapan wajib TNI dan perintah harian Kasad.(*/rls/pen/red).

Berita Lainnya

Babinsa Koramil 01/Pahandut Pengamanan Kegiatan Ibadah Paskah Tahun 2025
Juara Kontes Kambing Katagori Ekstrem Dengan Berat 98,40 Kg, di Lanud Iskandar Pangkalan Bun
Danramil Rungan Lettu Inf Sukaeri Hadiri Ritual Tiwah Massal di Desa Jangkit, Gunung Mas
Manfaatkan Lahan Kosong, Koramil 1016-01/Pahandut Budidayakan Ikan Lele untuk Dukung Ketahanan Pangan
Danrem 102/Pjg Terima Silaturahmi Kapolda Kalteng Untuk Perkuat Sinergitas TNI Polri
Dandim 1011/Klk Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Personel
Halal Bihalal Kodim 1016/Palangka Raya Pererat Silahturahmi
Dukung Swasembada Pangan, Kodim 1016/Palangka Raya Ikut Panen Raya Padi di Pulang Pisau
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 21 April 2025 - 09:56 WIB

Babinsa Koramil 01/Pahandut Pengamanan Kegiatan Ibadah Paskah Tahun 2025

Minggu, 20 April 2025 - 15:19 WIB

Juara Kontes Kambing Katagori Ekstrem Dengan Berat 98,40 Kg, di Lanud Iskandar Pangkalan Bun

Kamis, 17 April 2025 - 18:32 WIB

Danramil Rungan Lettu Inf Sukaeri Hadiri Ritual Tiwah Massal di Desa Jangkit, Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Manfaatkan Lahan Kosong, Koramil 1016-01/Pahandut Budidayakan Ikan Lele untuk Dukung Ketahanan Pangan

Senin, 14 April 2025 - 14:41 WIB

Danrem 102/Pjg Terima Silaturahmi Kapolda Kalteng Untuk Perkuat Sinergitas TNI Polri

Jumat, 11 April 2025 - 01:06 WIB

Dandim 1011/Klk Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Personel

Rabu, 9 April 2025 - 10:28 WIB

Halal Bihalal Kodim 1016/Palangka Raya Pererat Silahturahmi

Selasa, 8 April 2025 - 08:09 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Kodim 1016/Palangka Raya Ikut Panen Raya Padi di Pulang Pisau

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page