Perkuat Pengawasan, Rumkit Bhayangkara Adakan Sosialisasi Pengendalian Gratifikasi Dan Penanganan Benturan Kepentingan

- Reporter

Selasa, 19 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Dalam rangka memperkuat pengawasan, Rumah Sakit (Rumkit) Bhayangkara Tingkat III palangka Raya mengadakan Sosialisasi Pengendalian Gratifikasi dan Penanganan Benturan Kepentingan bertempat di Aula Gawi Hapakat RS. Bhayangkara Jalan A. Yani No. 22 Kota Palangka Raya, Selasa (19/4/22) pagi.

Turut hadir membuka secara langsung kegiatan tersebut, Kepala Rumah Sakit (Karumkit) Bhayangkara Tk III Palangka Raya Kompol dr. Anton Sudarto dan didampingi Wakil Kepala Rumah Sakit (Wakarumkit) Bhayangkara Kompol dr. Budi Satria, Sp. DV., dengan diikuti seluruh pejabat utama rumah sakit serta para Kaur atau Penanggung Jawab Bagian.

Pada kesempatan tersebut, Kompol dr. Anton Sudarto dalam sambutannya menyampaikan bahwa sosialisasi ini bertujuan untuk menyamakan persepsi tentang gratifikasi dan penanganan benturan kepentinganm selain itu juga memiliki tujuan menciptakan budaya kerja organisasi yang dapat mengenal, mecegah, dan mengatasi situasi-situasi gratifikasi dan benturan kepentingan agar dapat meningkatkan pelayanan publik, meningkatkan integritas, serta meningkatkan pelaksanaan yang bersih dan jujur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, dr. Anton juga menambahkan dalam benturan kepentingan maupun gratifikasi harus dapat ditangani secara tepat sesuai ketentuan perundang-undangan yang berlaku agar setiap keputusan yang diambil telah dilandasi dengan pertimbangan yang profesional, obyektif, berintegritas, independen, transparan, dan responsibel.

“Semoga sosialisasi kita hari ini akan menjadi komitmen kita bersama dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab dalam rangka terlaksananya tata kelola satuan kerja pada lingkungan Rumkit Bhayangkara Palangka Raya yang baik dan bersih,” ucapnya.

Diakhir kegiatan, Karumkit Bhayangkara Palangka Raya mengimbau kepada seluruh personel di jajaran Rumkit Bhayangkara Palangka Raya untuk berkomitmen bersama mewujudkan birokrasi dan pelayanan publik yang anti gratifikasi dan pungli, serta melaporkan setiap peristiwa yang bermuatan gratifikasi. (“/rls/Sgn/hms/red).)

Berita Lainnya

Dugaan Korupsi Rp156 Miliar di Dinas Pendidikan Kalteng, LPPN-RI Desak Pengusutan
Aliansi Masyarakat Dayak Kalimantan Tengah Tolak Kehadiran GRIB Jaya
Proses Hukum Tersangka Perzinahan Kades Pamalian Hampir 3 Bulan Belum Dilimpahkan ke Jaksa
Pastikan Pelayanan Bidang Kesehatan Optimal, Bupati Kotabaru Kunjungi Rumah Sakit Pangeran Jaya Sumitra
Jalin Kebersamaan, Satgas TMMD Ajak Warga Talusi Berbuka Puasa Bersama
Wakapolres Kobar Hadiri Kegiatan Safari Ramadan
TP-PKK Kalteng Bagikan 1.000 Takjil di Bundaran Besar Palangka Raya
TP-PKK Kalteng Bagikan 1.000 Takjil di Bundaran Besar Palangka Raya
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 13 Maret 2025 - 16:52 WIB

Dugaan Korupsi Rp156 Miliar di Dinas Pendidikan Kalteng, LPPN-RI Desak Pengusutan

Kamis, 13 Maret 2025 - 08:58 WIB

Aliansi Masyarakat Dayak Kalimantan Tengah Tolak Kehadiran GRIB Jaya

Rabu, 12 Maret 2025 - 05:04 WIB

Proses Hukum Tersangka Perzinahan Kades Pamalian Hampir 3 Bulan Belum Dilimpahkan ke Jaksa

Senin, 10 Maret 2025 - 16:43 WIB

Pastikan Pelayanan Bidang Kesehatan Optimal, Bupati Kotabaru Kunjungi Rumah Sakit Pangeran Jaya Sumitra

Senin, 10 Maret 2025 - 15:05 WIB

Jalin Kebersamaan, Satgas TMMD Ajak Warga Talusi Berbuka Puasa Bersama

Senin, 10 Maret 2025 - 12:18 WIB

Wakapolres Kobar Hadiri Kegiatan Safari Ramadan

Minggu, 9 Maret 2025 - 20:45 WIB

TP-PKK Kalteng Bagikan 1.000 Takjil di Bundaran Besar Palangka Raya

Minggu, 9 Maret 2025 - 20:45 WIB

TP-PKK Kalteng Bagikan 1.000 Takjil di Bundaran Besar Palangka Raya

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page