Polsek Kahut Sampaikan Permohonan Maaf di Momen Idul Fitri

- Reporter

Minggu, 30 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Menyambut Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah keluarga besar Polsek Kahayan Hulu Utara (Kahut) menyampaikan permohonan maaf lahir dan batin kepada seluruh masyarakat.

Kapolsek Kahayan Hulu Utara, Ipda Muklisin, S.H., mengatakan bahwa jika dalam menjalankan tugas ada kekhilafan, baik yang disengaja maupun tidak, pihaknya dengan tulus memohon maaf.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Idul Fitri adalah momen yang tepat untuk saling memaafkan. Kami berharap di hari yang penuh berkah ini, kita semua selalu dalam lindungan-Nya,” ujar Ipda Muklisin.

Ia juga mengajak masyarakat untuk menjadikan Idul Fitri sebagai ajang mempererat silaturahmi dan menjaga kebersamaan dalam menciptakan keamanan serta ketertiban di wilayah hukum Polsek Kahut. (*/rls/sgn/red)

Berita Lainnya

Kapolda Kalteng Tinjau Pos Pengamanan Operasi Ketupat Telabang 2025, Pastikan Keamanan dan Pelayanan Masyarakat
Ciptakan Rasa Aman, Personel Ops Ketupat Telabang Gelar Pengaturan Lalu Lintas di Taman Pasuk Kameloh
Polres Murung Raya Sediakan Layanan Penitipan Kendaraan Gratis bagi Pemudik
Satlantas Polres Barito Selatan Gelar Sosialisasi Tertib Lalu Lintas dan Operasi Ketupat Telabang 2025
Polres Barsel Hadirkan Badut dan Anak-Anak untuk Meriahkan serta Jaga Keamanan Mudik Lebaran 2025
Pastikan Mudik Lancar, Kapolres Lamandau Laksanakan Pengecekan Pos Pengamanan Ops Ketupat Telabang 2025
Polresta Palangka Raya Identifikasi Peristiwa Kebakaran 3 Rumah di Jalan Sakan VII
Polsek Timpah Tinjau Pemanfaatan Lahan Pekarangan Warga untuk Ketahanan Pangan
Berita ini 34 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 2 April 2025 - 14:52 WIB

Kapolda Kalteng Tinjau Pos Pengamanan Operasi Ketupat Telabang 2025, Pastikan Keamanan dan Pelayanan Masyarakat

Selasa, 1 April 2025 - 19:08 WIB

Ciptakan Rasa Aman, Personel Ops Ketupat Telabang Gelar Pengaturan Lalu Lintas di Taman Pasuk Kameloh

Selasa, 1 April 2025 - 18:43 WIB

Polres Murung Raya Sediakan Layanan Penitipan Kendaraan Gratis bagi Pemudik

Selasa, 1 April 2025 - 18:34 WIB

Satlantas Polres Barito Selatan Gelar Sosialisasi Tertib Lalu Lintas dan Operasi Ketupat Telabang 2025

Selasa, 1 April 2025 - 14:35 WIB

Pastikan Mudik Lancar, Kapolres Lamandau Laksanakan Pengecekan Pos Pengamanan Ops Ketupat Telabang 2025

Selasa, 1 April 2025 - 07:21 WIB

Polresta Palangka Raya Identifikasi Peristiwa Kebakaran 3 Rumah di Jalan Sakan VII

Selasa, 1 April 2025 - 06:40 WIB

Polsek Timpah Tinjau Pemanfaatan Lahan Pekarangan Warga untuk Ketahanan Pangan

Selasa, 1 April 2025 - 06:40 WIB

Polsek Timpah Tinjau Pemanfaatan Lahan Pekarangan Warga untuk Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page