Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Gelar Sosialisasi Bahaya Narkotika  Sehingga  Masyarakat Terhindar Dari Jerat Hukum

- Reporter

Senin, 13 Januari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Kepolisian Resor Kota Palangka Raya, Polda Kalteng melalui Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) kesatuannya terus berjuang untuk melindungi masyarakat pada wilayah hukumnya dari peredaran dan penyalahgunaan narkotika.

Seperti halnya yang dilakukan oleh Satresnarkoba dengan menggelar sosialisasi bahaya narkotika kepada masyarakat di wilayah Kelurahan Pahandut Seberang, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah, Senin (13/1/2025) pagi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolresta, Kombes Pol. Dedy Supriadi, S.I.K., M.H. melalui Kasatresnarkoba, Kompol Aji Suseno menjelaskan, sosialisasi tersebut dilakukan sebagai upaya preemtif yang bertujuan untuk mengingatkan masyarakat agar tidak terjerumus dalam jerat narkoba.

“Kita tentunya sangat mengharapkan agar masyarakat senantiasa mendukung dan membantu upaya kepolisian utnuk memberantas Tindak Pidana Peredaran dan Penyalahgunaan Narkotika, salah satunya yakni dengan tidak menggunakan atau bahkan mengedarkannya,” jelasnya.

“Yang mana kedua tindakan tersebut sama-sama dikategorikan sebagai Tindak Pidana Narkotika, sehingga apabila sampai terjerumus ke dalam jerat barang haram tersebut maka akan sangat merugikan bagi diri sendiri, keluarga dan orang-orang terdekat kita,” lanjutnya.

Terkait sosialisasi bahaya narkotika, Kompol Aji Suseno pun mengungkapkan bahwa upaya tersebut dilakukan sebagai bentuk dukungan serta implementasi dari misi Asta Cita ke-7 dalam hal memperkuat pencegahan dan pemberantasan narkoba.

“Oleh karena itu kami pun akan terus berjuang untuk mewujudkan penegakan hukum yang tegas dan kolaboratif terhadap Tindak Pidana Narkotika, sehingga diharapkan dapat menyukseskan misi Asta Cita demi mewujudkan Indonesia Emas Tahun 2045,” pungkasnya. (pm)

Berita Lainnya

Awal Ramadan, Polres Kobar Galakkan Razia Balap Liar
Pererat Silaturahmi, Polsek Arut Utara Rutin Gelar Yasinan Malam Jumat
Dukung Swasembada Pangan, Polres Kobar Gelar Panen Raya Jagung Serentak Tahap I
Operasi Keselamatan Telabang 2025 Berakhir, Pelanggaran ETLE Mobile Meningkat Tajam
Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Lada Sambang Dialogis Ke Petani Jagung
Hadiri Podcast Bersama Borneo News, Kapolres Kobar Apresiasi Masyarakat Turut Jaga Kamtibmas
Kapolres Kobar Terima Hasil Tabulasi Wasrik Tahap 1
Satlantas Polres Kobar Gelar Polsanak di TK Islam Ar Rahman
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Lainnya

Sabtu, 1 Maret 2025 - 14:16 WIB

Awal Ramadan, Polres Kobar Galakkan Razia Balap Liar

Jumat, 28 Februari 2025 - 05:45 WIB

Pererat Silaturahmi, Polsek Arut Utara Rutin Gelar Yasinan Malam Jumat

Rabu, 26 Februari 2025 - 15:38 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Polres Kobar Gelar Panen Raya Jagung Serentak Tahap I

Selasa, 25 Februari 2025 - 17:02 WIB

Operasi Keselamatan Telabang 2025 Berakhir, Pelanggaran ETLE Mobile Meningkat Tajam

Selasa, 25 Februari 2025 - 16:23 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Pangkalan Lada Sambang Dialogis Ke Petani Jagung

Selasa, 25 Februari 2025 - 16:17 WIB

Hadiri Podcast Bersama Borneo News, Kapolres Kobar Apresiasi Masyarakat Turut Jaga Kamtibmas

Selasa, 25 Februari 2025 - 16:09 WIB

Kapolres Kobar Terima Hasil Tabulasi Wasrik Tahap 1

Selasa, 25 Februari 2025 - 16:02 WIB

Satlantas Polres Kobar Gelar Polsanak di TK Islam Ar Rahman

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Awal Ramadan, Polres Kobar Galakkan Razia Balap Liar

Sabtu, 1 Mar 2025 - 14:16 WIB

LINTAS NASIONAL

Bupati dan Wakil Bupati Kobar, Disambut Meriah di Pangkalan Bun

Sabtu, 1 Mar 2025 - 10:44 WIB

You cannot copy content of this page