Tanamkan Kedisiplinan, Babinsa Kolam Berikan Pelatihan PBB Kepada Pramuka

- Reporter

Rabu, 9 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Babinsa Koramil 1014 – 03/Kolam Serka Budi Hariyanto berikan materi Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada Angota Paramuka Sakawirakartika binaan Koramil 03/Kolam di halaman Makoramil, ( 08/10/2024)

Serka Budi menjelaskan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk membentuk sikap kedisiplinan, kekompakan, loyalitas dan kepedulian, rasa persatuan dan rasa tanggung jawab sejak dini kepada anggota Pramuka.

Pelatihan PBB sebagai wujud latihan dasar fisik guna menanamkan sikap dan perilaku agar memiliki disiplin yang tinggi. Di sinilah langkah awal bagi anak-anak sekolah untuk mengenalkan kedisiplinan dan suatu latihan awal untuk para generasi muda di dalam membela Negaranya, Ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Disini kita dalam hal ini Babinsa dan sebagai aparatur kewilayahan mempunyai tanggung jawab moral terhadap pembentukan mental dan karakter generasi muda, diharapkan dengan adanya pelatihan PBB para siswa dapat mengerti maksud dan tujuan dari kegiatan ini sehingga nantinya dapat menerapkannya di sekolah maupun di lingkungan tempat tinggal masing-masing, pungkasnya.(*)

Berita Lainnya

Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit
Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional
Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024
Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim
Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai
Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada
Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn
Peduli Sarana Ibadah, Babinsa Bantu Warga Gotong Royong Pengecoran Halaman Masjid Al-Ikhlas Kampuri
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 24 Oktober 2024 - 08:24 WIB

Gelar Garjas Periodik, Kodim 1014/Pbn Cek Kemapuan Fisik Prajurit

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:50 WIB

Dandim 1014/Pbn Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional

Selasa, 22 Oktober 2024 - 07:32 WIB

Personel Kodim 1016 Palangka Raya Laksanakan Garjas Periodik Semester II Tahun 2024

Senin, 21 Oktober 2024 - 11:11 WIB

Dandim 1014/Pbn Berikan Al Qur’an Kepada Prajurit Dan PNS Muslim

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:55 WIB

Tingakatkan Sinergitas, Danramil Kumai Anjangsana Ke Kantor Desa Sebuai

Senin, 21 Oktober 2024 - 10:28 WIB

Kapolres Gunung Mas Tekankan Netralitas dan Integritas Anggota Jelang Pilkada

Jumat, 18 Oktober 2024 - 17:37 WIB

Koramil Jelai Mendapat Giliran Dikunjungi Dandim 1014/Pbn

Jumat, 18 Oktober 2024 - 07:06 WIB

Peduli Sarana Ibadah, Babinsa Bantu Warga Gotong Royong Pengecoran Halaman Masjid Al-Ikhlas Kampuri

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polsek Rakumpit Dampingi Penanaman Bibit Cabai di Pager

Kamis, 24 Okt 2024 - 15:54 WIB