Tiga Matra TNI Laksanakan Upacara HUT TNI Ke-79 di Lanud Iskandar Pangkalan Bun

- Reporter

Sabtu, 5 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Tiga Matra Tentara Nasional Indonesia (TNI) di wilayah Kotawaringin Barat melaksanakan upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-79 TNI Tahun 2024, Sabtu (5/10/2024). Puncak peringatan HUT TNI tahun ini dipusatkan di Apron Baseops Pangkalan TNI Angkatan Udara (Lanud) Iskandar Pangkalan Bun.

Bertindak sebagai Inspektur upacara Danlanud Iskandar Pangkalan Bun Letkol Pnb David Moningka S.AP., M.Han. Hadir dalam kegiatan tersebut, Bpk. Arief Asrofi(Waket 1 DPRD), AKBP Yusfandi Usman S.I.K, M.I.K (Kapolres Kobar), Mayor Inf Sumarna (Kasdim 1014/Pbn), Mayor Laut (P) Mahendra (Danlanal Kumai), Mayor Pom Antonius Ary Prasetyo (Kadisops Lanud Ikr), Mayor Lek Budi Waluyo (Kadispotdirga Lanud Iskandar), Kapten Inf Yunus (Danramil 1014-01/Arsel), Kapten Inf Mulyono (Danramil 1014-04/Aruta), Kapten Inf Faturahman, jajaran Forkompinda Kobar, Instansi vertikal dan stakholder terkait.

Peringatan HUT TNI kali ini mengambil tema “TNI Modern Bersama Rakyat Siap Mengawal Suksesi Kepemimpinan Nasional Untuk Indonesia Maju”. Tema tersebut sangat relevan dalam merefleksikan cita-cita, semangat dan tujuan TNI sebagai prajurit yang Profesional, Responsif, Integratif, Modern, dan Adaptif, dalam menjaga serta mengawal kelangsungan hidup bangsa dan negara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Makna yang terkandung dalam tema tersebut, yaitu bahwa Prajurit TNI sebagai pilar Pertahanan Negara memiliki peran dan tanggung jawab dalam menjaga kedaulatan dan keutuhan wilayah NKRI, serta mendukung percepatan program pembangunan nasional dan ketahanan negara dalam mewujudkan
Indonesia Maju.

Dalam keterangan terpisahnya, Kepala Staf Kodim 1014/Pbn Mayor Inf Sumarna mengtakan sesuai dengan amanat Panglima TNI, yakni TNI hadir untuk rakyat, kemudian harus membawa mengemban misi berjalanya Pilkada yang aman termasuk beberapa penekanan untuk prajurit, tadi ada 5 penekanan diantaranya dalam kita bekerja tetap selalu berpedoman pada Pancasila dan Undang – Undang Dasar 1945. Beliau juga menekankan tetap dekat dengan maha pencipta untuk setiap tugas TNI kedepan,” ungkapnya.

Lima penekanan Panglima TNI tersebut agar setiap Prajurit TNI harus selalu waspada dan tidak mudah terhasut oleh
isu-isu provokatif yang berusaha memecah belah soliditas TNI, menghancurkan sinergitas TNI-Polri dan Kementerian/Lembaga lainnya, serta merusak kemanunggalan TNI dengan rakyat. (*)

Berita Lainnya

Babinsa Koramil 01/Pahandut Pengamanan Kegiatan Ibadah Paskah Tahun 2025
Juara Kontes Kambing Katagori Ekstrem Dengan Berat 98,40 Kg, di Lanud Iskandar Pangkalan Bun
Danramil Rungan Lettu Inf Sukaeri Hadiri Ritual Tiwah Massal di Desa Jangkit, Gunung Mas
Manfaatkan Lahan Kosong, Koramil 1016-01/Pahandut Budidayakan Ikan Lele untuk Dukung Ketahanan Pangan
Danrem 102/Pjg Terima Silaturahmi Kapolda Kalteng Untuk Perkuat Sinergitas TNI Polri
Dandim 1011/Klk Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Personel
Halal Bihalal Kodim 1016/Palangka Raya Pererat Silahturahmi
Dukung Swasembada Pangan, Kodim 1016/Palangka Raya Ikut Panen Raya Padi di Pulang Pisau
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 21 April 2025 - 09:56 WIB

Babinsa Koramil 01/Pahandut Pengamanan Kegiatan Ibadah Paskah Tahun 2025

Minggu, 20 April 2025 - 15:19 WIB

Juara Kontes Kambing Katagori Ekstrem Dengan Berat 98,40 Kg, di Lanud Iskandar Pangkalan Bun

Kamis, 17 April 2025 - 18:32 WIB

Danramil Rungan Lettu Inf Sukaeri Hadiri Ritual Tiwah Massal di Desa Jangkit, Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Manfaatkan Lahan Kosong, Koramil 1016-01/Pahandut Budidayakan Ikan Lele untuk Dukung Ketahanan Pangan

Senin, 14 April 2025 - 14:41 WIB

Danrem 102/Pjg Terima Silaturahmi Kapolda Kalteng Untuk Perkuat Sinergitas TNI Polri

Jumat, 11 April 2025 - 01:06 WIB

Dandim 1011/Klk Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Personel

Rabu, 9 April 2025 - 10:28 WIB

Halal Bihalal Kodim 1016/Palangka Raya Pererat Silahturahmi

Selasa, 8 April 2025 - 08:09 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Kodim 1016/Palangka Raya Ikut Panen Raya Padi di Pulang Pisau

Berita Terbaru

LINTAS SOSIAL || BUDAYA

Ritual Tiwah Suku Dayak Desa Timpah Capai Tahapan Mempendeng Pantar Haur

Selasa, 22 Apr 2025 - 16:54 WIB

You cannot copy content of this page