Luar Biasa, Polres Kobar Raih Penghargaan Kategori Pelayanan Prima

- Reporter

Selasa, 9 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Kapolres Kotawaringin Barat AKBP Yusfandi Usman, S.I.K.,M.I.K., menerima penghargaan sebagai unit pelayanan publik hasil pemantauan dan evaluasi kinerja penyelenggaraan pelayanan publik instansional di lingkungan Kepolisian Negara Republik Indonesia tahun 2023 kategori pelayanan prima dengan predikat A.

Acara pemberian penghargaan kategori pelayanan Prima polres/polresta ini berlangsung di The St Regis Jakarta Rajawali Place, Setyabudi Jakarta Selatan. Selasa (09/07/2024).

Selain Polres Kobar ada 36 Polres/Polresta yang mendapatkan penghargaan predikat pelayanan Prima.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Kobar mengapresiasi setinggi-tingginya atas kerja keras staf dan jajarannya selama ini dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.

Sejak kepemimpinan Kapolres yang dahulu polres Kobar selalu memberikan pelayanan secara maksimal kepada masyarakat dalam menjalankan tugasnya.

Penghargaan Pelayanan Prima kali ini juga berkaitan dengan penjabat kapolres yang lama AKBP Bayu Wicaksono, saat memimpin beliau selalu menekankan kepada anggotanya untuk selalu memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat.

Dengan Kolaborasi antara AKBP Bayu sebagai mantan Kapolres Kobar dan AKBP Yusfandi sebagai Kapolres Kobar, Polres Kotawaringin Barat berhasil meraih predikat pelayanan prima.

“Kami mengucapkan terima kasih atas doa, dukungan maupun masukan dari masyarakat Kabupaten Kobar, sehingga Polres Kobar terus mengembangkan fasilitas pelayanan publiknya,” ucap Yusfandi Usman

Dengan penghargaan ini Kapolres Kobar AKBP Yusfandi Usman, S.I.K.,M.I.K., berharap Polres Kobar dapat terus maju kedepannya dalam memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat Kotawaringin Barat.

Selain itu, Polres Kobar melalui Polsek jajaran juga secara langsung berinteraksi dengan masyarakat untuk memastikan situasi kamtibmas kondusif serta pelayanan kepolisian terhadap masyarakat berjalan secara baik dan maksimal.

“Penghargaan yang telah diterima ini menjadi penyemangat seluruh jajaran dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat di Bumi marunting Batu Aji,” tutup AKBP Yusfandi. (*/rls/hms/red)

Berita Lainnya

Divisi Humas Polri Raih Penghargaan Most Engaging Lembaga di GSMS Award 2025
Kebakaran Hebat Hanguskan Rumah, Toko, dan Bengkel di Desa Luwuk Langkuas  Gumas , Polsek Rungan Bantu Padamkan Api
Jamin Kenyamanan Ibadah Jumat Agung, Ditsamapta Polda Kalteng Gelar Pengamanan Gereja
Kapolsek Manuhing Gelar “Jumat Curhat”, Serap Aspirasi Warga Soal Keamanan Lingkungan
Polsek Sepang Gelar Kegiatan “Jumat Curhat”, Tanggapi Keluhan Warga Terkait Isu Hoaks di Media Sosial
Dengarkan Aspirasi Warga, Kapolsek Rungan Pimpin Langsung Kegiatan “Jum’at Curhat”
Kapolsek Kahayan Hulu Utara Gelar “Jumat Curhat”, Dengar Langsung Aspirasi Warga
Dansatbrimob Polda Kalteng Hadiri Upacara Hari Kesadaran Nasional, Tekankan Pentingnya Loyalitas dan Disiplin
Berita ini 29 kali dibaca

Berita Lainnya

Sabtu, 19 April 2025 - 07:16 WIB

Divisi Humas Polri Raih Penghargaan Most Engaging Lembaga di GSMS Award 2025

Jumat, 18 April 2025 - 18:52 WIB

Kebakaran Hebat Hanguskan Rumah, Toko, dan Bengkel di Desa Luwuk Langkuas  Gumas , Polsek Rungan Bantu Padamkan Api

Jumat, 18 April 2025 - 13:16 WIB

Jamin Kenyamanan Ibadah Jumat Agung, Ditsamapta Polda Kalteng Gelar Pengamanan Gereja

Jumat, 18 April 2025 - 12:22 WIB

Kapolsek Manuhing Gelar “Jumat Curhat”, Serap Aspirasi Warga Soal Keamanan Lingkungan

Jumat, 18 April 2025 - 07:38 WIB

Dengarkan Aspirasi Warga, Kapolsek Rungan Pimpin Langsung Kegiatan “Jum’at Curhat”

Jumat, 18 April 2025 - 07:33 WIB

Kapolsek Kahayan Hulu Utara Gelar “Jumat Curhat”, Dengar Langsung Aspirasi Warga

Kamis, 17 April 2025 - 20:05 WIB

Dansatbrimob Polda Kalteng Hadiri Upacara Hari Kesadaran Nasional, Tekankan Pentingnya Loyalitas dan Disiplin

Kamis, 17 April 2025 - 19:12 WIB

Pawai Jalan Salib Meriahkan Perayaan Paskah Jemaat GKE Pandahang Kuala Kurun

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Jumat, 18 Apr 2025 - 08:30 WIB

You cannot copy content of this page