Keluarga H. Abdul Rasyid & Hj. Nuriyah Kembali Salurkan Zakat di Kalimantan Tengah

- Reporter

Rabu, 27 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Keluarga H. Abdul Rasyid & Hj. Nuriyah kembali mendistribusikan ratusan ton beras dan ribuan liter minyak goreng yang merupakan zakat harta keluarganya. Paket bantuan yang disalurkan tahap ke 2 tersebut untuk masyarakat yang membutuhkan di 7 Kabupaten dan 1 Kota di Kalimantan Tengah.

Sejumlah armada truk yang bermuatan paket zakat ini secara simbolis dilepas oleh keluarga H. Abdul Rasyid & Hj Nuriyah di Gudang Central Citra Borneo Indah (CBI) Group, Desa Natai Baru, Kecamatan Arut Selatan, Kabupaten Kotawaringin Barat, Kalteng, Rabu 27 Maret 2024.

Dalam sambutannya, Keluarga H. Abdul Rasyid AS & Hj Nuriyah melalui Monica Putri dalam menyampaikan rasa syukur pihaknya pada bulan yang penuh berkah ini dapat kembali menyalurkan zakat bagi masyarakat yang tidak mampu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jadi penyaluran ini adalah tahap ke 2, yang sebelumnya kami telah mendistribusikan awal puasa. Adapun total zakat yang disalurkan tahun ini sebanyak 500 ton beras dan 100.000 liter minyak goreng,” kata Monica anak H. Abdul Rasyid Owner PT. CBI Group.

Usai acara pelepasan, Ernis Desidistrisna yang juga anak H. Abdul Rasyid menambahkan bahwa pihaknya dalam pendistribusian zakat ini bekerjasama dengan Baznas dan Yakesma.

“Kami berharap zakat yang disalurkan ke 7 Kabupaten/1 Kota di Kalimantan Tengah ini tepat sasaran kepada masyarakat yang berhak menerimanya,” imbuh Ernis.

Seperti kita ketahui H. Abdul Rasyid pengusaha nasional dari Kotawaringin Barat selalu peduli terhadap masyarakat di Kalimantan Tengah. Setiap tahun di momen ini terus menyalurkan zakat. Selain itu kegiatan sosial lainnya kerap dilakukan. Dan juga berperan serta dalam pembangunan di Kalteng. (*/rls/rhd/red)

Berita Lainnya

ATR/BPN Kobar Siapkan Layanan Antar Sertifikat ke Rumah, Khusus Untuk Masyarakat Ini
Mau Berwisata Yang Unik Dengan Tidak Menguras Isi Kantong, Datang Ke Pelabuhan Rambang Palangkaraya Naik Kapal Susur Sungai Kahayan Km Berkah
Kinerja Humanis dan Profesional Polri Tangani Arus Mudik Lebaran 2025, Mendapat Apresiasi Dari Ketum Persis
Ketua MUI Apresiasi Penanganan Arus Mudik Lebaran 2025: Wujud Sinergi Polri, TNI dan Pemerintah
Dirut Jasa Raharja Apresiasi Korlantas Polri, Fatalitas Kecelakaan Tol Turun 72 Persen Saat Lebaran 2025
Presiden Prabowo: Pengamanan Mudik Lebaran 2025 Adalah Prestasi Besar, Kecelakaan Turun 30 Persen
Presiden Apresiasi Kapolri, Menhub, dan TNI Atas Pengamanan Mudik Membanggakan
Wamendagri Apresiasi Polri atas Inovasi Rekayasa Lalu Lintas dalam Arus Mudik Lebaran 2025
Berita ini 175 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 17 April 2025 - 10:54 WIB

ATR/BPN Kobar Siapkan Layanan Antar Sertifikat ke Rumah, Khusus Untuk Masyarakat Ini

Sabtu, 12 April 2025 - 12:06 WIB

Mau Berwisata Yang Unik Dengan Tidak Menguras Isi Kantong, Datang Ke Pelabuhan Rambang Palangkaraya Naik Kapal Susur Sungai Kahayan Km Berkah

Jumat, 11 April 2025 - 10:58 WIB

Kinerja Humanis dan Profesional Polri Tangani Arus Mudik Lebaran 2025, Mendapat Apresiasi Dari Ketum Persis

Kamis, 10 April 2025 - 08:12 WIB

Ketua MUI Apresiasi Penanganan Arus Mudik Lebaran 2025: Wujud Sinergi Polri, TNI dan Pemerintah

Rabu, 9 April 2025 - 14:49 WIB

Dirut Jasa Raharja Apresiasi Korlantas Polri, Fatalitas Kecelakaan Tol Turun 72 Persen Saat Lebaran 2025

Selasa, 8 April 2025 - 16:45 WIB

Presiden Prabowo: Pengamanan Mudik Lebaran 2025 Adalah Prestasi Besar, Kecelakaan Turun 30 Persen

Senin, 7 April 2025 - 12:41 WIB

Presiden Apresiasi Kapolri, Menhub, dan TNI Atas Pengamanan Mudik Membanggakan

Kamis, 3 April 2025 - 11:24 WIB

Wamendagri Apresiasi Polri atas Inovasi Rekayasa Lalu Lintas dalam Arus Mudik Lebaran 2025

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page