Kelotok Menyusup Ke bawah Tongkang, 2 Karyawan PT. Hasnur Dalam Pencarian

- Reporter

Minggu, 7 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Pencarian Dua orang tenggelam di Sungai Barito terus dilakukan Tim Sar Gabungan. Awal kejadian naas ini berdasarkan informasi bahwa sebelumnya kelotok yang ditumpangi 3 orang ini mengalami mati mesin ditengah sungai.

Kemudian hanyut terbawa arus akhirnya menyusup ke bawah tongkat yang sedang loading di Pelabuhan Muat, Kecamatan Dusun Utara, Kabupaten Barito Selatan, Kalimantan Tengah, Sabtu 06 Januari 2024, Skj 16.55 WIB.

Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Palangka Raya, AA. Alit Supartana mengatakan, pihaknya mendapatkan laporan dari M. Fikri dari PT. Hasnur Cipta Karya bahwa ada Tiga orang rekannya mengalami kecelakaan kapal. Adanya insiden ini Basarnas memberangkatkan personilnya ke tempat tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami telah memberangkatkan satu SRU (Search and Rescue Unit) menuju lokasi musibah untuk segera melakukan pencarian kepada korban,“ ungkapnya.

Selanjutnya untuk pencarian 2 orang yang diinfokan tenggelam ini pihaknya bersama Koramil Pendang, Polsek Dusun Utara dan Masyarakat Sekitar.

“Jadi Tim Gabungan SAR terus berupaya melakukan pencarian hingga berita ini diterbitkan korban masih belum ditemukan,” pungkasnya. (*/rls/rhd/red)

Berita Lainnya

BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Lahap Pasar Sari Mulia Kapuas, Warga Panik Selamatkan Barang Dagangan
Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ
Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger
3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya
Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun
Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang
Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng
Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng
Berita ini 95 kali dibaca

Berita Lainnya

Minggu, 20 April 2025 - 17:51 WIB

BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Lahap Pasar Sari Mulia Kapuas, Warga Panik Selamatkan Barang Dagangan

Rabu, 9 April 2025 - 20:46 WIB

Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ

Jumat, 4 April 2025 - 07:47 WIB

Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger

Selasa, 1 April 2025 - 03:50 WIB

3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya

Kamis, 27 Februari 2025 - 04:52 WIB

Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun

Senin, 17 Februari 2025 - 05:07 WIB

Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang

Senin, 13 Januari 2025 - 07:47 WIB

Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng

Minggu, 12 Januari 2025 - 08:36 WIB

Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD

Senin, 21 Apr 2025 - 17:53 WIB

You cannot copy content of this page