3 Orang Luka Bakar Akibat Kebakaran di PT. Korindo Aria Bima Sari, Kobar

- Reporter

Kamis, 21 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Insiden kebakaran yang terjadi di PT Korindo Aria Bima Sari, Kelurahan Mendawai, Kecamatan Arut Selatan, Kabupaten Kotawaringin Barat, (21/9) Sekitar Jam 01.05 WIB.

Plt. Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Kotawaringin Barat, Sahruni melalui Kabid Pemadaman Penyelamatan dan Sarana Prasarana, Dwi Agus Suhartono.

Ia menyampaikan bahwa adanya laporan warga terkait kejadian kebakaran yang berada di PT. Korindo Arya Bima Sari. Kemudian pihaknya meluncurkan unit pemadam ke TKP.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Terpantau telah terjadi kebakaran yang menimpa salah satu Boiler di PT Korindo Aria Bima Sari. Dan kobaran api dapat dijinakkan dengan penanganan kurang lebih 3 jam,” kata Dwi Agus Suhartono, Kamis 21 September 2023.

Kemudian Dwi Agus Suhartono menjelaskan bahwa kebakaran sempat dinyatakan rampung pada pukul 03.55 WIB,. Ketika kami kembali ke Mako Damkar ada telepon lagi dari Pihak PT Korindo Aria Bima Sari sekitar Jam 05.05 WIB, ada penyalaan ulang.

“Maka kami memberangkatkan lagi satu unit truk damkar yang disiagakan di sana. Dan benar Personel kami melihat ada kepulauan asap yang timbul dari tempat kebakaran yang telah dinyatakan padam sebelumnya,” kata Dwi Agus.

Sambung Dwi, melihat gelagat api dimungkinkan membesar, personel kami dilapangan meminta 1 unit pemadam lagi untuk diberangkatkan ke TKP. Jadi kesiagaan ini dengan 2 unit pemadam.

“Sekitar pukul 08.45 Kepulan Asap yang muncul tadi semakin membesar dan langsung diambil langkah penyemprotan air. Dan juga sekitar pukul 09.20 WIB terpantau Unit INAFIS Polres Kobar merapat ke lokasi untuk melaksanakan proses Penyelidikan,” terangnya.

Lebih lanjut, Dwi Agus Suhartono menjelaskan bahwa ada 3 orang korban luka bakar yang saat ini sudah dievakuasi ke Rumah Sakit Sultan Imannudin Pangkalan Bun.

“Adapun penanganan pemadaman tersebut melibatkan 11 unit pemadaman, tim yang tergabung dari Dinas Damkar Kobar, TNI, Polres Kobar, BPBD, Balakar Huma Singgah Itah dan PT Korindo Aria Bima Sari,” pungkasnya. (*/rls/rhd/red)

Berita Lainnya

BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Lahap Pasar Sari Mulia Kapuas, Warga Panik Selamatkan Barang Dagangan
Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ
Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger
3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya
Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun
Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang
Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng
Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng
Berita ini 647 kali dibaca

Berita Lainnya

Minggu, 20 April 2025 - 17:51 WIB

BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Lahap Pasar Sari Mulia Kapuas, Warga Panik Selamatkan Barang Dagangan

Rabu, 9 April 2025 - 20:46 WIB

Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ

Jumat, 4 April 2025 - 07:47 WIB

Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger

Selasa, 1 April 2025 - 03:50 WIB

3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya

Kamis, 27 Februari 2025 - 04:52 WIB

Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun

Senin, 17 Februari 2025 - 05:07 WIB

Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang

Senin, 13 Januari 2025 - 07:47 WIB

Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng

Minggu, 12 Januari 2025 - 08:36 WIB

Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

DPRD Pulpis Gelar Paripurna Ke-9, Agenda Pidato Bupati Ranwal RPJMD

Senin, 21 Apr 2025 - 17:53 WIB

You cannot copy content of this page