Tim Sar Gabungan Masih Melakukan Pencarian 1 Orang ABK Kapal Makmur 17, Diduga Terpeleset Ke Laut

- Reporter

Minggu, 13 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Tim SAR Gabungan melakukan pencarian terhadap 1 orang ABK yang terjatuh dari Kapal Lautan Makmur 17. Tim melakukan pertolongan dengan menggunakan sarana RIB 02 Palangka Raya dan Tim Rescue Pos SAR Pangkalan Bun .

Kapal ini berangkat dari dermaga Tanjung Puting Kumai menuju LKK terus menyisir di sekitar lokasi ABK tersebut diduga terjatuh. Sembari berkoordinasi dengan KSOP untuk melakukan pemapelan kepada kapal-kapal nelayan yang beraktivitas di sekitar TKM.

Berdasarkan keterangan Yanto agen kapal, Kapal Lautan Makmur 17 dengan muatan Ikan. Bertolak dari dermaga Muara Angke Jakarta menuju ke Kuala Pembuang. Pada Jumat (11/08) Skj 09.30 WIB.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Korban atas nama Casmanto (21) terpeleset dan terjatuh ke laut pada saat mengambil bahan makanan di buritan kapal, diperkirakan korban terjatuh pada koordinat 04°19’50.00″S 112°6’50.00″E sekitar ±107 nm dari dermaga Tanjung Puting Kumai,” katanya.

Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Palangka Raya, AA. Alit Supartana mengatakan bahwa mendapatkan informasi tersebut, pihaknya pada (12/08) Jam 12.00 WIB. Dan saat ini pertolongan sudah memasuki hari kedua.

“Kami memberangkatkan 1 Search and Rescue Unit (SRU) dengan menggunakan sarana RIB 02 PKY, dan langsung berkordinasi dengan unsur SAR terkait,” terngnya.

Heru selaku On Scene Coordinator (OSC) pada operasi SAR ini mengatakan dalam pencarian terkendala cuaca.

“Tim SAR Gabungan telah melakukan pencarian dengan maksimal namun kendala dilapangan pada saat pencarian cuaca yang cepat berubah, sehingga membatasi waktu ya pencarian.” kata Heru.

Unsur SAR yang terlibat dalam pencarian Tim Rescue Pos SAR Pangkalan Bun, KSOP Pangkalan Bun, Agen Kapal Lautan Makmur 17. Hingga berita ini diterbitkan, Tim SAR Gabungan masih melakukan Pencarian. (rls/hmssar/red)

Berita Lainnya

BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Lahap Pasar Sari Mulia Kapuas, Warga Panik Selamatkan Barang Dagangan
Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ
Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger
3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya
Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun
Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang
Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng
Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng
Berita ini 67 kali dibaca

Berita Lainnya

Minggu, 20 April 2025 - 17:51 WIB

BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Lahap Pasar Sari Mulia Kapuas, Warga Panik Selamatkan Barang Dagangan

Rabu, 9 April 2025 - 20:46 WIB

Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ

Jumat, 4 April 2025 - 07:47 WIB

Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger

Selasa, 1 April 2025 - 03:50 WIB

3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya

Kamis, 27 Februari 2025 - 04:52 WIB

Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun

Senin, 17 Februari 2025 - 05:07 WIB

Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang

Senin, 13 Januari 2025 - 07:47 WIB

Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng

Minggu, 12 Januari 2025 - 08:36 WIB

Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page