TINGKATKAN PEMBERDAYAAN, 25 peserta Ikuti Pelatihan Perkoperasian Teknis Penyelenggara RAT

- Reporter

Rabu, 21 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, Koperasi dan UKM Kabupaten Barito Utara (Disnakertranskop UKM Barut) menyelenggarakan pelatihan perkoperasian Teknis Penyelenggaraan Rapat Akhir Tahun (RAT). Dalam pelatihan ini diikuti sebanyak 25 peserta, di aula Dinas Nakertranskop UKM setempat, Rabu 21 Juni 2023.

Kegiatan pelatihan tersebut dibuka Kepala Dinas Nakertranskop UKM M Mastur melalui Sekretaris Dinas Nakertranskop UKM, Yulis Ashari, serta dihadiri Kabid-Kabid dinas setempat, narasumber dan para peserta pelatihan.

Kadis Nakertranskop UKM Barito Utara M Mastur dalam sambutan tertulisnya yang disampaikan Sekdis, Yulis mengatakan pelatihan ini merupakan salah satu program dari Disnakertranskop UKM yang bertujuan memperkuat produktifitas dan daya saing koperasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan pelatihan ini merupakan momen penting dalam membangun sinergi antara pemangku kepentingan baik itu pusat, provinsi dan daerah melalui program kegiatan pemerintah dalam upaya membedayakan koperasi kita,” kata Yulis.

Karena menurutnya, pelatihan ini untuk memotivasi dalam meningkatkan pembang8unan dan pengembangan koperasi dan UKM serta menjadi represntasi yang baik dan stimulant bagi daerah lain untuk berpacu mengaktualkan komitmennya demi kemajuan dan kemandirian koperasi.

“Untuk itu saya berharap para pengajar berkenan menyampaikan materi dengan bahasa yang mudah dimengerti dan dipahami oleh peserta, sehingga ilmu dan pengetahuan yang diterima dapat diaplikasikan dengan baik,” kata dia.

Dan katanya, kepada para peserta agar dapat mengikuti kegiatan pelatihan ini dengan sungguh-sungguh, aktif bertanya dan berdiskusi dengan pengajar yang ada. “Diharapkan setelah mengikuti pelatihan ini, para peserta memiliki kompetensi pengetahuan dan keterampilan serta dapat menerapkannya,” pungkasnya. (*/rls/rif-ang/red).

Berita Lainnya

Barito Utara Masuk 10 Pemda Terbaik Pelaksana Transformasi Digital se-Indonesia
Dinkes Barito Utara Adakan Pelatihan SDM bagi Nakes dalam Upaya Berhenti Merokok di Fasyankes Primer
Pemkab Barito Utara Gelar Coaching Clinic 4 Program PPSP Tahun 2025-2045
Mastur : Upaya Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja Lokal di Kabupaten Barito Utara
SMP Negeri 1 Muara Teweh Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriah
Buah Hati Jalani Pengobatan Thalasemia, Sani Menaruh Harapan Besar Pada Program JKN
DPRD Kabupaten Barito Utara Usulkan Tiga Nama Sebagai Calon Pimpinan DPRD
Ini Kata Pj Bupati Barito Utara Terkait Tidak Dengan Kourumnya Rapat Paripurna DPRD
Berita ini 67 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 11 Oktober 2024 - 10:56 WIB

Barito Utara Masuk 10 Pemda Terbaik Pelaksana Transformasi Digital se-Indonesia

Kamis, 3 Oktober 2024 - 06:00 WIB

Dinkes Barito Utara Adakan Pelatihan SDM bagi Nakes dalam Upaya Berhenti Merokok di Fasyankes Primer

Kamis, 3 Oktober 2024 - 05:58 WIB

Pemkab Barito Utara Gelar Coaching Clinic 4 Program PPSP Tahun 2025-2045

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:54 WIB

Mastur : Upaya Peningkatan Kualitas Tenaga Kerja Lokal di Kabupaten Barito Utara

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:52 WIB

SMP Negeri 1 Muara Teweh Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 Hijriah

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:49 WIB

Buah Hati Jalani Pengobatan Thalasemia, Sani Menaruh Harapan Besar Pada Program JKN

Rabu, 2 Oktober 2024 - 05:47 WIB

DPRD Kabupaten Barito Utara Usulkan Tiga Nama Sebagai Calon Pimpinan DPRD

Selasa, 1 Oktober 2024 - 05:44 WIB

Ini Kata Pj Bupati Barito Utara Terkait Tidak Dengan Kourumnya Rapat Paripurna DPRD

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB