VIRAL! Beredar di Medsos Anak Sapi Lahir Berkepala Dua, Diduga Ini Tempatnya

- Reporter

Minggu, 7 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN | Seekor sapi yang baru saja melahirkan membuat heboh.

Pasalnya, anak yang dilahirkan induk sapi itu sangat aneh dan tidak biasa.

Ya, anak sapi yang baru dilahirkan tersebut memiliki dua kepala namun tubuhnya hanya satu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penampakan anak sapi berkepala dua tersebut, ramai beredar di media sosial.

 

Dalam video yang beredar di media sosial itu, tampak seekor anak sapi terbaru di tanah yang dialasi karung plastik.

Ada bercak darah di beberapa bagian tubuh anak sapi tersebut, kemungkinan bekas dari proses melahirkan oleh induknya.

Terlihat juga kepala sapi tersebut kembar siam, ada dua dan menempel satu sama lain.

Kedua kepala anak sapi ini memiliki mulut. Namun sepertinya hanya memiliki tiga mata.

Video anak sapi berkepala dua ini di antaranya dibagikan akun @lambe_duda.

Akun ini menyebutkan kejadiannya di Landasan Ulin Utara.

“Anak sapi lahir dengan dua kepala di landasan Ulin utara… Tepat nya di kandang pa Udin, tulis akun ini.

Merujuk nama tempat tersebut, kemungkinan besar yang dimaksud adalah di wilayah Kota Banjarbaru.

Hingga berita ini diturunkan belum diperoleh penjelasan mengenai kebenaran lokasi tersebut.

Dari suara yang terekam di video itu, ada ucapan dari seorang pria dan wanita menggunakan bahasa Indonesia dan Jawa. (*/rls/wbn/red)

Berita Lainnya

Jelang Pilkada, Pj. Bupati Kobar Ajak Jurnalis PWI Ciptakan Situasi Selalu Kondusif
Polres Kobar Terima Kunjungan Supervisi Dari Divpropam Mabes Polri
PT. PELNI Optimalkan Pelayanan Jelang Nataru, Pastikan Kelengkapan Keselamatan
Bepander Gagasan Calon Bupati dan Wakil Bupati Kobar, di Untama Pangkalan Bun
Forum Komunikasi Publik, Strategi Pertahankan Penghargaan UHC di Kobar
Berikut Nama Menteri Kabinet Merah Putih Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto
Polsek Kolam Bersama Tim Gabungan Lakukan Pencarian Orang Hilang Hingga Ditemukan
Kobar Akan Tiru, Maraknya Media Promosikan Daerah Yogyakarta
Berita ini 112 kali dibaca

Berita Lainnya

Minggu, 24 November 2024 - 07:15 WIB

Jelang Pilkada, Pj. Bupati Kobar Ajak Jurnalis PWI Ciptakan Situasi Selalu Kondusif

Kamis, 14 November 2024 - 14:08 WIB

Polres Kobar Terima Kunjungan Supervisi Dari Divpropam Mabes Polri

Selasa, 12 November 2024 - 16:19 WIB

PT. PELNI Optimalkan Pelayanan Jelang Nataru, Pastikan Kelengkapan Keselamatan

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 08:55 WIB

Bepander Gagasan Calon Bupati dan Wakil Bupati Kobar, di Untama Pangkalan Bun

Kamis, 24 Oktober 2024 - 05:04 WIB

Forum Komunikasi Publik, Strategi Pertahankan Penghargaan UHC di Kobar

Senin, 21 Oktober 2024 - 08:58 WIB

Berikut Nama Menteri Kabinet Merah Putih Pemerintahan Presiden Prabowo Subianto

Jumat, 18 Oktober 2024 - 17:45 WIB

Polsek Kolam Bersama Tim Gabungan Lakukan Pencarian Orang Hilang Hingga Ditemukan

Kamis, 17 Oktober 2024 - 02:31 WIB

Kobar Akan Tiru, Maraknya Media Promosikan Daerah Yogyakarta

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB