Jelang Tahun Politik Tahun 2024, Polres Kotabaru Ajak Warga Santun dan Bijak Dalam Bermedia Sosial

- Reporter

Sabtu, 1 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabag Ops Polres Kotabaru Bersama Anggota Polres Lainnya saat memberikan Pemahaman Tentang Santun dan Bijak Dalam Bermedia Sosial Kepada Warga

Kabag Ops Polres Kotabaru Bersama Anggota Polres Lainnya saat memberikan Pemahaman Tentang Santun dan Bijak Dalam Bermedia Sosial Kepada Warga

LINTAS KALIMANTAN – KALSEL || Menjelang tahun politik 2024, Polres Kotabaru Polda Kalimantan Selatan mengajak masyarakat bumi Sa-ijaan Kabupaten Kotabaru untuk bijak dalam bermedia sosial hal itu dilakukan sebagai bentuk “Cooling System”.

Hal itu disampaikan oleh Kabag Ops Polres Kotabaru Kompol Agus Rusdi Sukandar, SH.Sik. MH. bersama Pejabat utama Polres saat bertemu warga dalam acara Jumat Curhat di RT. 17 Desa Dirgahayu Kecamatan Pulau Laut Utara, Jumat (31/03/23).

Kabagops Polres Kotabaru Kompol Agus Rusdi Sukandar kepada masyarakat dirinya mengajak untuk menjadi masyarakat yang santun dan bijak dalam bermedia sosial terutama menjelang tahun politik 2024 mendatang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hal itu bertujuan untuk menghindari penyebaran narasi ujaran kebencian dan berita hoaks terutama menjelang tahun politik 2024, maka saya sarankan agar bapak / ibu saring sebelum di share, pastikan pesan atau informasi yang akan disebar itu valid. Jika tidak yakin berita itu benar maka sebaiknya jangan disebarkan.” Jelasnya Agus kepada warga.

Adapun terkait penipuan digital melalui pesan watshap ataupun sambungan telpon, Kompol Agus juga mengingatkan agar warga selalu waspada terhadap pesan palsu yang tersebar di aplikasi percakapan terutama yang meminta data rahasia seperti nomor kependudukan dan kode rahasia OTP.

“Jika ada telpon atau pesan yang mencurigakan harus tetap tenang, cek benar – benar pesan tersebut, jika tidak jelas maka tolak saja.” Tegas Kompol Agus Rusdi Sukandar Kabag Ops Polres Kotabaru.

Sementara Kapolres Kotabaru AKBP M Gafur Aditya Siregar saat di temui diruang kerjanya kepada wartawan mengatakan, memang menjelang tahun politik 2024 Polri menerapkan strategi “Cooling System” atau Sistem Pendingin

“Ya salah satu bentuk Kegiatan Cooling System itu seperti yang dilakukan oleh Kabagops bersama PJU Polres di RT. 17 Desa Dirgahayu, mengajak warga masyarakat agar santun dan bijak dalam bermedia sosial. ” pungkasnya. (*/rls/duk/red).

Berita Lainnya

Divisi Humas Polri Raih Penghargaan Most Engaging Lembaga di GSMS Award 2025
Kebakaran Hebat Hanguskan Rumah, Toko, dan Bengkel di Desa Luwuk Langkuas  Gumas , Polsek Rungan Bantu Padamkan Api
Jamin Kenyamanan Ibadah Jumat Agung, Ditsamapta Polda Kalteng Gelar Pengamanan Gereja
Kapolsek Manuhing Gelar “Jumat Curhat”, Serap Aspirasi Warga Soal Keamanan Lingkungan
Polsek Sepang Gelar Kegiatan “Jumat Curhat”, Tanggapi Keluhan Warga Terkait Isu Hoaks di Media Sosial
Dengarkan Aspirasi Warga, Kapolsek Rungan Pimpin Langsung Kegiatan “Jum’at Curhat”
Kapolsek Kahayan Hulu Utara Gelar “Jumat Curhat”, Dengar Langsung Aspirasi Warga
Dansatbrimob Polda Kalteng Hadiri Upacara Hari Kesadaran Nasional, Tekankan Pentingnya Loyalitas dan Disiplin
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Lainnya

Sabtu, 19 April 2025 - 07:16 WIB

Divisi Humas Polri Raih Penghargaan Most Engaging Lembaga di GSMS Award 2025

Jumat, 18 April 2025 - 18:52 WIB

Kebakaran Hebat Hanguskan Rumah, Toko, dan Bengkel di Desa Luwuk Langkuas  Gumas , Polsek Rungan Bantu Padamkan Api

Jumat, 18 April 2025 - 13:16 WIB

Jamin Kenyamanan Ibadah Jumat Agung, Ditsamapta Polda Kalteng Gelar Pengamanan Gereja

Jumat, 18 April 2025 - 12:22 WIB

Kapolsek Manuhing Gelar “Jumat Curhat”, Serap Aspirasi Warga Soal Keamanan Lingkungan

Jumat, 18 April 2025 - 07:38 WIB

Dengarkan Aspirasi Warga, Kapolsek Rungan Pimpin Langsung Kegiatan “Jum’at Curhat”

Jumat, 18 April 2025 - 07:33 WIB

Kapolsek Kahayan Hulu Utara Gelar “Jumat Curhat”, Dengar Langsung Aspirasi Warga

Kamis, 17 April 2025 - 20:05 WIB

Dansatbrimob Polda Kalteng Hadiri Upacara Hari Kesadaran Nasional, Tekankan Pentingnya Loyalitas dan Disiplin

Kamis, 17 April 2025 - 19:12 WIB

Pawai Jalan Salib Meriahkan Perayaan Paskah Jemaat GKE Pandahang Kuala Kurun

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Jumat, 18 Apr 2025 - 08:30 WIB

You cannot copy content of this page