DPP PDI-Perjuangan Kirimkan Surat PAW, Anggota DPRD Kotabaru ini Bakal di Ganti

- Reporter

Selasa, 7 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTAS KALIMANTAN – KALSEL || Dewan Pimpinan Pusat Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) secara resmi mengirimkan surat Pengganti Antar Waktu (PAW) untuk Tajudienoor, S.E yang saat ini masih aktif di DPRD Kotabaru.

Surat tersebut langsung di tujukan ke Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Kabupaten Kotabaru dan kemudian langsung di kirimkan ke DPRD Kotabaru.

Di temui di kantornya Ketua DPC PDI-Perjuangan Kabupaten Kotabaru H.Zulkipli mengatakan bahwa tak hanya kedudukan sebagai anggota legislatif saja yang akan diganti. Namun, Tajudienoor juga telah di pecat dari keanggotaan partai berlambang kepala banteng itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Surat pemecatan juga dilayangkan oleh DPP PDI-P pusat pada Tanggal 19 Desamber 2022 dan ditandatangani langsung oleh ketua umum PDI-P Megawati Soekarno Putri.” Ujarnya , Selasa, 7 Februari 2023.

Masih kata Zulkipli, munculnya surat pemecatan tersebut, lalu kemudian Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI-Perjuangan telah mengelurkan surat persetujuaan Pergantian Antar Waktu (PAW).
pada tanggal 24 januari 2023.

“Atas surat persetujuan PAW yang di layangkan DPP, kemudian ditindak lanjuti dengan surat permohonan PAW yang ditujukan kepada ketua DPRD Kotabaru.” terang Zulkipli.

Kemudian sambungnya, atas upaya hukum yang akan dilakukan Taju, ketua DPC PDI Perjuangan Kotabaru mengaku tidak mau ambil pusing. Lantaran, itu dianggap urusan personal.

“Terserah kalau ada upaya hukum dari yang bersangkutan. Karena itu sifatnya person. Yang pasti kita di DPC ini sudah menjalankan prosedure dengan benar.” jelasnya.

Di tempat yang sama, Vitta Yulanty Rossalim selaku penerima amah mutlak sebagai pengganti antar waktu (PAW) anggota DPRD Kotabaru atas nama Tajudienoor, mengucapkan banyak timakasih atas keputusan yang diberikan oleh Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan.

“Tentunya saya berterima kasih atas PAW yang akan diberikan kepada saya. Karena ini sudah sesuai aturan yang telah disepakati sebelumnya.” ucapnya Anggel sebutan akrabnya.

Bahkan, dihadapan sejumlah wartawan, Vitta Yulanty Rossalim, telah menunjukan surat tanda terima permohonan PAW yang disampaikan kepada kantor DPRD Kotabaru.

“Mulai kemarin saya sudah mulai melakukan beberapa perlengkapan dan persyaratan yang harus dilengkapi, setelah itu tinggal menunggu jadwal pelantikan saja.” tuturnya mengkhiri. (*/rls/duk/red).

Berita Lainnya

Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ
Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger
3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya
Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun
Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang
Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng
Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng
Rumah Terbakar di Pangkalan Lada, Sekitar Lokasinya Ada Pickup Dan Drum Bekas Minyak
Berita ini 69 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 9 April 2025 - 20:46 WIB

Ketua DPD PPKHI Kalteng Suriansyah Halim, Dorong Pemerintah Perkuat Perlindungan bagi ODGJ

Jumat, 4 April 2025 - 07:47 WIB

Pria 30 Tahun Diduga Diterkam Buaya Saat Mandi di Sungai Mentaya, Warga Geger

Selasa, 1 April 2025 - 03:50 WIB

3 Buah Rumah dan 3 Kendaraan Hangus dalam Kebakaran di Jalan Sakan, Palangkaraya

Kamis, 27 Februari 2025 - 04:52 WIB

Rumah Penjaga Gedung Sarang Walet Terbakar di Pangkalan Bun

Senin, 17 Februari 2025 - 05:07 WIB

Warga Kesurupan Mengaku Dirasuki Nyi Blorong dan Ramalkan Banjir Bandang, Warga Dihimbau Tetap Tenang

Senin, 13 Januari 2025 - 07:47 WIB

Tim Gabungan Basarnas Temukan Korban Tenggelam di Sungai Kapuas Kalteng

Minggu, 12 Januari 2025 - 08:36 WIB

Tim SAR Gabungan Melakukan Pencarian Orang Tenggelam di Sungai Kapuas, Kalteng

Sabtu, 11 Januari 2025 - 17:41 WIB

Rumah Terbakar di Pangkalan Lada, Sekitar Lokasinya Ada Pickup Dan Drum Bekas Minyak

Berita Terbaru

LINTAS HUKUM || KRIMINAL

Polda Kalteng Ungkap 7 Kasus Narkoba, 274,6 Gram Sabu Dimusnahkan

Sabtu, 19 Apr 2025 - 15:30 WIB

You cannot copy content of this page