TERUNGKAP..!!! Kapolresta Palangka Raya Sampaikan Dugaan Motif Pembunuhan Anggota Biddokkes Polda Kalteng

- Reporter

Selasa, 6 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Kapolresta Palangkaraya Menjelaskan saat pers rilies mengenai Motif pembunuhan anggota Biddokes Polda Kalteng, Aipda Andre Wibisono di kawasan Ponton, Kota Palangka Raya, pada Jumat 02 Desembe 2022 lalu mulai terungkap.

Hal tersebut setelah tertangkapnya delapan orang yang diduga melakukan penganiayaan dan menyebabkan korban meninggal dunia.

Kapolresta Palangka Raya, Kombes Pol Budi Santosa mengatakan, hasil keterangan saksi dan tersangka yang ditangkap korban ke lokasi meminta sejumlah uang kepada terduga bandar sabu di lokasi Ponton.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Para pelaku saat diamankan petugas yang telah mepakukan penganiayaan terhadap seorang anggota Polri anggota Biddokkes Polda Kalteng hingga meninggal dunia di TKP (*/foto:ist/hms)

“Keterangan para tersangka, korban ini datang seorang diri meminta jatah. Dia dikasih uang Rp 500 ribu dan satu paket sabu seberat 0,5 gram,” ungkap Kombes Budi Santosa dalam press release, Selasa 06 Desember 2022.

Ditambahkannya Budi, ternyata almarhum ini kembali ingin meminta uang dan terjadi cekcok dengan salah seorang tersangka menyebabkan perkelahian. Rekannya terangkan melihat temannya berkelahi, dan ikut membantu.

Sehingga terjadi pemukulan, baik di TKP satu sampai TKP ketiga dan korban tidak berdaya.

“Korban meninggal dunia akibat tembakan airsoftgun sebanyak lima kali, dua proyektil bersarang di leher dan telinga Kanan, serta pukulan benda tumpul bagian kepala belakang menyebabkan korban meninggal dunia saat dibawa ke rumah sakit,” Pungkasnya. (*/rls/Sgn/red).

Berita Lainnya

Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Tangkap Pengedar Sabu dan Ekstasi
Tersangka Tega Cabuli Anak Kandungnya, Kini Diamankan Polres Kobar
Satresnarkoba Polres Katingan Musnahkan Narkotika jenis Sabu Senilai 289 Juta
Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Tangkap Terduga Pengedar Sabu di Jalan Rajawali VII
Warga G. Obos XVIII Diamankan Polresta Palangka Raya, Kedapatan Membawa 11 Paket Diduga Sabu Seberat 50,94 Gram
Polri Gagalkan Penyelundupan 74 Kg Ganja Jaringan Mandailing-Jakarta
Disertir Polres Yalimo Aske Mabel Ditangkap, Empat Senjata Api Diamankan
Bareskrim Polri Ungkap Modus Kecurangan di SPBU Sukabumi, Konsumen Dirugikan Hingga Rp1,4 Miliar Per Tahun
Berita ini 106 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:55 WIB

Tersangka Tega Cabuli Anak Kandungnya, Kini Diamankan Polres Kobar

Jumat, 21 Februari 2025 - 05:56 WIB

Satresnarkoba Polres Katingan Musnahkan Narkotika jenis Sabu Senilai 289 Juta

Kamis, 20 Februari 2025 - 16:11 WIB

Satresnarkoba Polresta Palangka Raya Tangkap Terduga Pengedar Sabu di Jalan Rajawali VII

Kamis, 20 Februari 2025 - 09:34 WIB

Warga G. Obos XVIII Diamankan Polresta Palangka Raya, Kedapatan Membawa 11 Paket Diduga Sabu Seberat 50,94 Gram

Kamis, 20 Februari 2025 - 08:17 WIB

Polri Gagalkan Penyelundupan 74 Kg Ganja Jaringan Mandailing-Jakarta

Rabu, 19 Februari 2025 - 18:01 WIB

Disertir Polres Yalimo Aske Mabel Ditangkap, Empat Senjata Api Diamankan

Rabu, 19 Februari 2025 - 10:43 WIB

Bareskrim Polri Ungkap Modus Kecurangan di SPBU Sukabumi, Konsumen Dirugikan Hingga Rp1,4 Miliar Per Tahun

Rabu, 19 Februari 2025 - 09:08 WIB

Pasutri di Kapuas Ditangkap Usai Kuras ATM Mahasiswa, Resmob Polres Kapuas Berhasil Ungkap Kasus

Berita Terbaru

LINTAS POLRI

Polres Katingan Sukses Panen Jagung Hibrida di Lahan Monokultur

Sabtu, 22 Feb 2025 - 21:35 WIB

You cannot copy content of this page