Kapal Roro Satya Kencana III Tenggelam Di Pelabuhan Panglima Utar Kumai Kotawaringin Barat

- Reporter

Rabu, 19 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Tenggelamnya KM Satya Kencana III di Pelabuhan Panglima Utar Kecamatan Kumai, Kotawaringin Barat, Rabu 19 Oktober 2022 dini hari. Insiden ini tidak ada menelan korban jiwa. Kapal jenis Roro ini mengangkut penumpang dan truk fuso yang bermuatan barang kebutuhan pokok.

Kapal Satya Kencana III yang berangkat dari Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya Jatim ketika tiba di Pelabuhan Panglima Utar dan menurunkan penumpang sudah selesai. Kemudian saat itu pihaknya mau mengeluarkan truk fuso tertahan dititian antara kapal ke dermaga sehingga kapal terbebani sebelah lambung kiri, hal ini yang diduga menyebabkan kapal karam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Peristiwa ini sekitar jam 00.45 wib saat itu pihak kapal menurunkan kendaaran fuso, terjadilah kapal oleng sehingga posisi miring ke kiri. Kemudian kapal ditarik oleh tug boat sehingga 1 fuso yang berada di tangga / rumdoor terjatuh ke sungai dan kapal mengalami ketidakseimbangan akibat muatan yang di lambung kanan bergeser ke kiri sehingga perlahan lahan tenggelam,” kata Kepala KSOP Kumai, Herry Suyanto di Pelabuhan Panglima Utar, Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah.

Menurutnya untuk penumpang sekitar 289 jiwa sudah diturunkan. Dan juga kendaraan yang sudah diturunkan Fuso 3 unit, Mobil 4 unit, truk 3 unit , sepeda motor 4 unit. Sedangkan kendaraan yang masih berada didalam kapal antara lain Fuso 8 unit, Mobil 2 unit dan Fuso 1 unit terjatuh ke sungai.

“Untuk korban jiwa dalam insiden ini tidak ada dan saat ini kami masih menunggu pihak KNKT untuk evakuasi kapal tersebut,” ungkapnya. (*/rls/rhd/red)

Berita Lainnya

Lagi, Warga Empat Desa Kecamatan Gunung Bintang Awai Gelar Aksi Blokir Jalan Hauling PT. MUTU
Hari Kedua Iduladha 1446 H, Semangat Kemanusiaan Tak Pernah Padam: Ketua LSR LPMT Kalteng Dampingi Warga Kurang Mampu Berobat ke RS Doris Sylvanus
PT. Pada Idi Akan di Hadiahi Bembeng Adat Oleh Warga Yang Lahannya Digarap Bahkan di Tambang Tanpa Penyelesaian Hak Atas Tanah
BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Landa Bumdes di Desa Tumbang Manggu, Katingan
Kebakaran Hebohkan Warga Jl. Kalimantan Palangkaraya, Beruntung Api Cepat Dipadamkan
Korban Perahu Terbalik di Sungai Kahayan Ditemukan, Operasi SAR Resmi Ditutup
Korban Tenggelam di Sungai Kahayan Akhirnya Ditemukan Tim SAR Gabungan Mengapung, 500 Meter dari Lokasi Awal
Hari Kedua Pencarian Korban Tenggelam di Sungai Kahayan, Tim Gabungan Belum Temukan Hasil
Berita ini 88 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 18 Juni 2025 - 16:22 WIB

Lagi, Warga Empat Desa Kecamatan Gunung Bintang Awai Gelar Aksi Blokir Jalan Hauling PT. MUTU

Minggu, 8 Juni 2025 - 13:08 WIB

Hari Kedua Iduladha 1446 H, Semangat Kemanusiaan Tak Pernah Padam: Ketua LSR LPMT Kalteng Dampingi Warga Kurang Mampu Berobat ke RS Doris Sylvanus

Kamis, 29 Mei 2025 - 13:42 WIB

PT. Pada Idi Akan di Hadiahi Bembeng Adat Oleh Warga Yang Lahannya Digarap Bahkan di Tambang Tanpa Penyelesaian Hak Atas Tanah

Sabtu, 24 Mei 2025 - 15:41 WIB

BREAKING NEWS: Kebakaran Hebat Landa Bumdes di Desa Tumbang Manggu, Katingan

Rabu, 14 Mei 2025 - 21:41 WIB

Kebakaran Hebohkan Warga Jl. Kalimantan Palangkaraya, Beruntung Api Cepat Dipadamkan

Senin, 12 Mei 2025 - 15:13 WIB

Korban Perahu Terbalik di Sungai Kahayan Ditemukan, Operasi SAR Resmi Ditutup

Senin, 12 Mei 2025 - 14:59 WIB

Korban Tenggelam di Sungai Kahayan Akhirnya Ditemukan Tim SAR Gabungan Mengapung, 500 Meter dari Lokasi Awal

Senin, 12 Mei 2025 - 08:56 WIB

Hari Kedua Pencarian Korban Tenggelam di Sungai Kahayan, Tim Gabungan Belum Temukan Hasil

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

PWI Kobar Berduka atas Wafatnya Sultan Kutaringin ke-XV

Jumat, 4 Jul 2025 - 10:26 WIB

You cannot copy content of this page