Sambut HUT TNI Ke – 77 Bersama Warga, Koramil Sukamara Buat Pagar Pembatas Untuk Lomba

- Reporter

Selasa, 20 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Dalam rangka menyambut dan memeriahkan HUT TNI ke – 77, Koramil 1014 – 06/Sukamara bersama masyarakat setempat melaksanakan gotong royong membuat pagar sebagai pembatas untuk pelaksanaan berbagai macam lomba di lapangan Makoramil, Senin (19/02/2022).

“Tujuan dari kegiatan itu selain sebagai persiapan untuk pelaksanaan lomba juga agar tercipta kebersamaan serta kepedulian, baik antar sesama warga maupun dengan aparat lainnya,” terang Danramil 1014 – 06/Sukamara Lettu Inf Dimyadi saat berada di lokasi.

Agar hubungan dengan warga berjalan dengan baik. Menurut Danramil anggota TNI juga harus selalu bisa hadir ditengah – tengah masyarakat maupun untuk membantu tugas pemerintah daerah dalam meningkatkan perbaikan dan penyempurnaan fasilitas umum dan fasilitas sosial.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Gotong royong merupakan salah satu bentuk kegiatan sosial yang sangat baik dilakukan dalam kehidupan bermasyakarat untuk meningkatkan rasa kebersamaan yang harus senantiasa dilestarikan oleh segenap komponen masyarakat,” jelas Lettu Inf Dimyadi.

“Selain kita mempersiapkan dengan matang untuk pelaksanaan lomba nanti, adapun tujuan lain yang ingin dicapai dari kegiatan ini adalah untuk menumbuhkan kembali semangat gotong- royong, sebagai upaya melestarikan budaya bangsa,” katanya. (*/rls/pdim1014/red)

Berita Lainnya

Babinsa Koramil 01/Pahandut Pengamanan Kegiatan Ibadah Paskah Tahun 2025
Juara Kontes Kambing Katagori Ekstrem Dengan Berat 98,40 Kg, di Lanud Iskandar Pangkalan Bun
Danramil Rungan Lettu Inf Sukaeri Hadiri Ritual Tiwah Massal di Desa Jangkit, Gunung Mas
Manfaatkan Lahan Kosong, Koramil 1016-01/Pahandut Budidayakan Ikan Lele untuk Dukung Ketahanan Pangan
Danrem 102/Pjg Terima Silaturahmi Kapolda Kalteng Untuk Perkuat Sinergitas TNI Polri
Dandim 1011/Klk Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Personel
Halal Bihalal Kodim 1016/Palangka Raya Pererat Silahturahmi
Dukung Swasembada Pangan, Kodim 1016/Palangka Raya Ikut Panen Raya Padi di Pulang Pisau
Berita ini 53 kali dibaca

Berita Lainnya

Senin, 21 April 2025 - 09:56 WIB

Babinsa Koramil 01/Pahandut Pengamanan Kegiatan Ibadah Paskah Tahun 2025

Minggu, 20 April 2025 - 15:19 WIB

Juara Kontes Kambing Katagori Ekstrem Dengan Berat 98,40 Kg, di Lanud Iskandar Pangkalan Bun

Kamis, 17 April 2025 - 18:32 WIB

Danramil Rungan Lettu Inf Sukaeri Hadiri Ritual Tiwah Massal di Desa Jangkit, Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Manfaatkan Lahan Kosong, Koramil 1016-01/Pahandut Budidayakan Ikan Lele untuk Dukung Ketahanan Pangan

Senin, 14 April 2025 - 14:41 WIB

Danrem 102/Pjg Terima Silaturahmi Kapolda Kalteng Untuk Perkuat Sinergitas TNI Polri

Jumat, 11 April 2025 - 01:06 WIB

Dandim 1011/Klk Pimpin Korp Raport Kenaikan Pangkat Personel

Rabu, 9 April 2025 - 10:28 WIB

Halal Bihalal Kodim 1016/Palangka Raya Pererat Silahturahmi

Selasa, 8 April 2025 - 08:09 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Kodim 1016/Palangka Raya Ikut Panen Raya Padi di Pulang Pisau

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page