Apel Pagi Di Halaman Mako Polres Gumas,Ini Arahan Dari Kapolres Gumas

- Reporter

Senin, 19 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Jajaran Polda Kalteng, Kapolres Gumas AKBP Irwansah, S.I.K. memberikan arahannya dalam apel pagi jam pimpinan, dihadiri Pejabat Utama dan seluruh personel bertempat di lapangan apel polres gumas kuala kurun, Gumas, Kalteng, Senin 19/9/2022.

Sebelum menyampaikan arahannya Kapolres menunjuk dua orang personel untuk melakukan pengucapan Tri Brata dan Catur Prasetya yang langsung diucapkan dihadapan peserta apel.

“Saya berharap dari ucapan yang setiap hari senin dilakukan bukan sebatas diucap, tetapi diresapi karena Tri Brata dan Catur Prasetya adalah pedoman dalam pelaksanaan tugas kita sehari-hari,” Tegas Kapolres.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan pertama arahan Kapolres Menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh PJU Polres dan Personel atas pelaksanaan tugas minggu yang lalu dan situasi dalam keadaan kondusif.

“saya ucapkan terimakasih kepada pju dan personel atas tugas yang telah dilaksanakan seminggu kebelakang semoga minggu kedepan akan lebih baik lagi,” Ucapnya.

Lanjut arahannya ia menyampaikan terkait peredaran narkotika di wilayah hukum polres gumas, yangmana dari sosialisasi sampai upaya penegakan hukum sudah dilakukan.

“Saya berharap kerjasama dari setiap personel untuk dapat memberikan informasi sekecil apapun terkait peredaran narkotika di wilayah hukum polres gumas. saya ingatkan lagi, jangan sampai ada keterlibatan personel dalam peredaran narkotika, apabila terbukti langsung proses hukum” Pungkasnya, (*/rls/hms/red).

 

Berita Lainnya

Apel Jam Pimpinan, Kapolresta Palangka Raya Tegaskan Hindari Segala Bentuk Pelanggaran
Polsek Pahandut Lakukan Pengawalan Karnaval Hari Kartini di RA Nurul Islam Palangka Raya
Bayi Perempuan Ditemukan di Halaman Masjid Al Amanah Palangka Raya, Polisi Lakukan Penyelidikan
Kapolres Gunung Mas yang Baru Lakukan Silaturahmi ke Bupati, Perkuat Sinergi Forkopimda
Bareskrim Polri Telusuri Gangguan Sistem Bank DKI Selama Libur Idulfitri
Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho: “Selamat Hari Kartini untuk Semua Perempuan Luar Biasa”
Apel Perdana, Kapolres Kobar Ajak Personelnya Komitmen Jaga Kepercayaan Masyarakat
BHABINKAMTIBMAS POLSEK KAHUT GELAR SOSIALISASI PENANGGULANGAN PETI DI TUMBANG MIRI
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 22 April 2025 - 01:01 WIB

Apel Jam Pimpinan, Kapolresta Palangka Raya Tegaskan Hindari Segala Bentuk Pelanggaran

Selasa, 22 April 2025 - 00:55 WIB

Polsek Pahandut Lakukan Pengawalan Karnaval Hari Kartini di RA Nurul Islam Palangka Raya

Senin, 21 April 2025 - 18:22 WIB

Bayi Perempuan Ditemukan di Halaman Masjid Al Amanah Palangka Raya, Polisi Lakukan Penyelidikan

Senin, 21 April 2025 - 14:21 WIB

Kapolres Gunung Mas yang Baru Lakukan Silaturahmi ke Bupati, Perkuat Sinergi Forkopimda

Senin, 21 April 2025 - 13:55 WIB

Bareskrim Polri Telusuri Gangguan Sistem Bank DKI Selama Libur Idulfitri

Senin, 21 April 2025 - 13:01 WIB

Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dr. Sandi Nugroho: “Selamat Hari Kartini untuk Semua Perempuan Luar Biasa”

Senin, 21 April 2025 - 09:30 WIB

Apel Perdana, Kapolres Kobar Ajak Personelnya Komitmen Jaga Kepercayaan Masyarakat

Senin, 21 April 2025 - 07:24 WIB

BHABINKAMTIBMAS POLSEK KAHUT GELAR SOSIALISASI PENANGGULANGAN PETI DI TUMBANG MIRI

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page