DPRD Kapuas Apresiasi Terobosan Kodim 1011/KLK Tingkatkan Ekonomi Masyarakat Melalui Pemanfaatan Lahan Tidur

- Reporter

Senin, 18 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Kapuas, Bardiansyah. (foto:ist/hms)

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Kapuas, Bardiansyah. (foto:ist/hms)

LINTASKALIMANTAN.CO || Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas, Bardiansyah mengapresiasi jajaran Kodim 1011/KLK Kuala Kapuas yang telah melakukan penanaman jagung dengan memanfaatkan lahan tidur sebagai lahan demplot pertanian di wilayah Kabupaten Kapuas.

Selain memanfaatkan lahan tidur, demplot pertanian di wilayah Kabupaten Kapuas yang ditamani jagung oleh Jajaran Kodim 1011/KLK ini juga sebagai salah satu program untuk mendukung ketehanan pangan sehingga program seperti ini harus kita dukung dan diterapkan di masyarakat.

Politikus Partai Nasdem Kapuas ini berharap dengan adanya penanaman jagung tersebut pihaknya sangat menyambut baik, terutamanya untuk mendukung program ketahanan pangan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami apresiasi kegiatan yang dilaksanakan oleh Kodim 1011 Kuala Kapuas, harapannya ini dapat bermanfaat dalam mendukung ketahanan pangan,” kata Bardiansyah, akhir pekan tadi.

Program ini juga diharapkan dapat memberikan contoh kepada masyarakat di daerah setempat. Warga yang mempunyai lahan tidur bisa memanfaatkannya menjadi lahan pertanian sehingga bisa menambah meningkatkan perekonomian.

“Diharapkan masyarakat yang mempunyai lahan tidur dapat manfaatkan lahan miliknya untuk dijadikan lahan pertanian, sehingga dapat bermanfaat,” ucapnya Bardiansyah.

Karenanya, lanjut Bqrdiansyah kegiatan serupa diharapkan akan dapat mendapatkan dukungan dari semua pihak.

“Agar ketahanan pangan dapat terus terpenuhi, program seperti ini harus kita dukung secara bersama-sama,” Tutunya

Selain itu, kata Bardiansyah, peran dari dinas terkait sangatlah penting dalam mendorong pemanfaatan lahan-lahan pertanian, dan membantu masyarakat.

“Kita berharap semuanya dapat bekerjasama dalam mendukung program ketahanan pangan ini,” Tandasnya. (*/rls/red)

Berita Lainnya

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas
Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak
Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan
Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab
As’ari Harapkan Sinergitas dalam Menyuarakan Aspirasi Masyarakat
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Lainnya

Jumat, 18 April 2025 - 08:30 WIB

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 09:04 WIB

ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak

Kamis, 17 April 2025 - 08:53 WIB

Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab

Selasa, 15 April 2025 - 14:34 WIB

As’ari Harapkan Sinergitas dalam Menyuarakan Aspirasi Masyarakat

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Jumat Curhat Pererat Sinergi Polri dan Warga di Gunung Mas

Jumat, 18 Apr 2025 - 08:30 WIB

You cannot copy content of this page