KENA BATUNYA..! Tidak Tinggal Diam, Ketua DPRD Kotabaru Akan Panggil Dinas PUPR Terkait Kontraktor Mundur

- Reporter

Sabtu, 14 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Ketua DPRD Kabupaten Kotabaru Syairi Mukhlis benar-benar menyayangkan atas kejadian mundurnya salah satu kontraktor yang memenangkan lelang dalam pekerjaan kontruksi ruas jalan Lontar-Tanjung Seloka.

Terkait kejadian ini, pihaknya tidak akan tinggal diam, melainkan DPRD Kotabaru akan memanggil Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang ( PUPR ) Kabupaten Kotabaru untuk dapat memberikan keterangan dan dilakukan rapat.

Mundurnya kontraktor, ternyata Syairi Mukhlis menilai, masa kontrak yang telah melampaui batas ketentuan, yang seharusnya kontrak sudah dilakukan 14 hari setelah pemenang lelang ditetapkan. Namun tidak demikian.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Malah prosesnya berlarut-larut, sampai dengan bulan Mei kontrak tidak juga dilakukan. Sementara waktu pekerjaan akan membutuhkan waktu yang cukup panjang,” Ucapnya Syairi.

Lebih jauh Syairi menuturkan, bahwa tentu ini akan berimbas kepada pembangunan lainnya, dan dalam kesempatan ini dirinya meminta bahwa, terkait persoalan ini, Instansi berwenang harus menyelesaikan masalah ini, jangan sampai hal-hal teknis mempersulit atau memperlambat pekerjaan.

“Saya mengkhawatirkan, ketika pekerjaan gagal dilaksanakan. Sementara dana bersumber dari APBN, otomatis akan tertarik oleh Pusat. Tentu secara langsung masyarakat sangat dirugikan,” jelasnya Ketua DPR.

“Karena ini adalah satu komitmen kuat Kepala Daerah dan jajarannya di SKPD dalam rangka membangun Kotabaru lebih cepat dan lebih baik lagi,” tegas Syairi. (*/rls/duk/red).

Berita Lainnya

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS
Pastikan Situasi Aman, Dandim 1016/Plk Tinjau Tempat Pemungutan Suara
Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas
Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif
Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa
Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM
Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng
Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Lainnya

Rabu, 27 November 2024 - 15:01 WIB

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Selasa, 26 November 2024 - 14:56 WIB

Dandim 1011/Klk Hadiri Apel Gelar Pasukan dan Peralatan Pengamanan TPS Pilkada Serentak Tahun 2024 Tingkat Kabupaten Kapuas

Selasa, 26 November 2024 - 09:59 WIB

Polsek Rungan Dan Koramil Mengawal Kotak Suara Berlangsung Aman Dan Kondusif

Selasa, 26 November 2024 - 08:26 WIB

Manfaatkan CSR Untuk Kepentingan Umum, Kades dan Ketua BPD Sangking Baru Sepakat Tingkatkan Pembangunan Desa

Selasa, 26 November 2024 - 07:28 WIB

Waah Ada Apa..!! Kejaksaan Negeri Kotabaru Akan Audit Keuangan PDAM

Senin, 25 November 2024 - 11:24 WIB

Pimpin Apel Pagi Personel, Ini Arahan Wakapolda Kalteng

Sabtu, 23 November 2024 - 09:41 WIB

Lautan Manusia Hadiri Jalan Sehat Kalteng Berkah di Pangkalan Bun

Rabu, 20 November 2024 - 19:33 WIB

Aksi Peduli Sosial, Lapas Kotabaru Beri Bantuan Paket Sembako Kepada Keluarga WBP dan Warga Sekitar Lapas

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Dandim 1011/Klk bersama Forkopimda Tinjau TPS

Rabu, 27 Nov 2024 - 15:01 WIB