TERHIMPIT EKONOMI..!!! Jali Nekad Jadi Joki Vaksin, Akhirnya Harus Berurusan Dengan Hukum

- Reporter

Kamis, 6 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Seorang pria Gazali Rahman (29), warga Kelurahan Kebun Bunga, Kecamatan Banjarmasin Timur, nekat jadi joki vaksinasi covid-19.

Ulahnya itu, dilakukan lantaran terhimpit ekonomi dan tergiur dari seseorang yang ingin mendapatkan kartu vaksin lewat joki.

Zali, kini berada di mapolsek Banjarmasin Timur untuk menjalani pemeriksaan, Kamis (06/01).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara, Kapolresta Banjarmasin Kombes Pol Sabana Atmojo mengatakan, aksi joki vaksin ini diketahui oleh petugas vaksin, di Puskesmas Satelit, Rabu (05/01) lalu.

Sebelum terindentifikasi petugas Zali sempat berhasil mendapatkan dosis vaksin menggunakan KTP milik orang lain.

Untuk upah sekali vaksin, Zali bisa meraup untung Rp 150 sampai Rp 200 ribu sekali dosis.

“Pertama kali berhasil, yang kedua baru ketahuan karena foto KTP nya beda dengan yang ingin di vaksin,” terang Kapolres.

Bukan hanya joki vaksin yang akan diproses hukum namun, juga orang yang menggunakan jasa tersebut.

“Bukan joki saja kami proses, yang menyuruh nanti akan kami lihat sejauh mana keterlibatannya,” tegas Sabana.

Karena ulahnya, sang joki vaksin bakal terancam hukuman kurungan penjara satu tahun, sesuai dengan UU Penanganan Wabah Nomor 4 Tahun 1984 pasal 14. (*/rls/red)

Berita Lainnya

Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya
ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak
Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan
Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab
LSR-LPMT Kalteng Hadiri Halal Bihalal di Kantor Gubernur, Tegaskan Dukungan untuk Pembangunan Daerah
Bupati Pulpis Imbau Agar ASN Dan TKHL Wanita Gunakan Pakaian Rapi Dan Sopan
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 17 April 2025 - 13:42 WIB

Gubernur Kalteng Dorong Perguruan Tinggi Cetak SDM Unggul, Dukung Penuh Akreditasi IAIN Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 11:47 WIB

Gubernur Kalteng Resmikan Balai Induk Kaharingan Garing Nganderang dan Gedung Kayu Erang Tingang di Palangka Raya

Kamis, 17 April 2025 - 09:04 WIB

ASBADATA Kalteng Rayakan HUT ke-8, Didorong Terus Lestarikan Budaya Dayak

Kamis, 17 April 2025 - 08:53 WIB

Cegah Paham Radikalisme di Kalangan Pelajar, Ditbinmas Polda Kalteng  Adakan Pembinaan Dan Penyuluhan di SMP Asseruyaniyyah Seruyan

Rabu, 16 April 2025 - 19:43 WIB

Pererat Silaturahmi, Bank Kalteng Cabang Pulpis Gelar Halal bihalal Bersama Pemkab

Senin, 14 April 2025 - 17:22 WIB

LSR-LPMT Kalteng Hadiri Halal Bihalal di Kantor Gubernur, Tegaskan Dukungan untuk Pembangunan Daerah

Senin, 14 April 2025 - 16:32 WIB

Bupati Pulpis Imbau Agar ASN Dan TKHL Wanita Gunakan Pakaian Rapi Dan Sopan

Berita Terbaru

You cannot copy content of this page