TERTUNDA..!!! Calon Jemaah Umroh Harus Sabar Menunggu, Ini Alasannya Dari Kemenag Kaltim

- Reporter

Rabu, 5 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || Calon jemaah umroh asal Kalimantan Timur (Kaltim) yang akan berangkat ke tanah suci Mekkah kembali harus bersabar.

Dikarenakan pemerintah indonesia kembali melakukan penundaan pemberankatan seiring dengan merebaknya mutasi virus Covid-19 jenis omicron di beberapa negara termasuk Arab Saudi yang juga terdeteksi.

Menanggapi hal ini Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Kemenag Kaltim, Masrawan mengatakan, pihaknya akan siap mengikuti kebijakan yang dikeluarkan oleh pemerintah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk itu, lanjutnya kepada calon jemaah haji dan umrah asal Kaltim diminta agar bersabar serta mengikuti kebijakan pemerintah.

“Kita ikuti pemerintah saja, Ini ‘kan instruksinya bersifat umum, jadi kita harus mengikuti,” terangnya. Selasa (04/01)

Masrawan mengaku tidak akan mengirimkan jamaah umroh maupun jamaah haji sebelum aturan yang membolehkan keberangkatan.

Meski demikian, pihaknya tetap berharap agar di 2022 ini ada keberangkatan jemaah haji dan umrah.

Sebab sudah dua tahun terakhir tidak ada keberangkatan dikarenakan persoalan pandemi Covid-19.

Dengan kondisi ini disampaikan Masrawan, antrian pendaftaran jemaah haji semakin meningkat. (*/rls/red)

Berita Lainnya

SAHH..!!! Rusli-Syairi Ditetapkan KPU Sebagai Bupati Kotabaru Terpilih
Di Taman Wisata Alam, Satlantas Polresta Palangka Raya Sampaikan Dikmas Lantas
Dukung Kelancaran Jamaah Haul Guru Sekumpul Personel Kodim 1011/Klk Amankan Mobilitas Jemaah Haul Guru Sekumpul
Pj. Bupati Kobar Serahkan DPA-SKPD TA. 2025
Kemenag Kobar Rayakan Hari Amal Bhakti Dengan Kegiatan Sosial dan Olahraga
Pj. Bupati Kobar Apresiasi Kinerja ASN, Di Hari Pertama Kerja 2025
Awali Tahun 2025, Kodim 1011/Klk Ikut dalam Aksi Bersih-Bersih Lingkungan
Launching Videotron Jelang Awal Tahun 2025 di Kobar
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Lainnya

Kamis, 9 Januari 2025 - 12:45 WIB

SAHH..!!! Rusli-Syairi Ditetapkan KPU Sebagai Bupati Kotabaru Terpilih

Minggu, 5 Januari 2025 - 15:25 WIB

Di Taman Wisata Alam, Satlantas Polresta Palangka Raya Sampaikan Dikmas Lantas

Minggu, 5 Januari 2025 - 00:47 WIB

Dukung Kelancaran Jamaah Haul Guru Sekumpul Personel Kodim 1011/Klk Amankan Mobilitas Jemaah Haul Guru Sekumpul

Sabtu, 4 Januari 2025 - 03:34 WIB

Pj. Bupati Kobar Serahkan DPA-SKPD TA. 2025

Jumat, 3 Januari 2025 - 15:51 WIB

Kemenag Kobar Rayakan Hari Amal Bhakti Dengan Kegiatan Sosial dan Olahraga

Kamis, 2 Januari 2025 - 04:37 WIB

Pj. Bupati Kobar Apresiasi Kinerja ASN, Di Hari Pertama Kerja 2025

Rabu, 1 Januari 2025 - 19:01 WIB

Awali Tahun 2025, Kodim 1011/Klk Ikut dalam Aksi Bersih-Bersih Lingkungan

Selasa, 31 Desember 2024 - 06:41 WIB

Launching Videotron Jelang Awal Tahun 2025 di Kobar

Berita Terbaru