Usai Mengamuk di Gang Melati, Kini Jago Merah Mengamuk di Jalan Merak Hanguskan Barak 15 Kamar

- Reporter

Sabtu, 16 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINTASKALIMANTAN.CO || BARITO UTARA — Setelah menghebohkan warga di RT.01 Gang Melati, Kelurahan Melayu, Kecamatan Teweh Tengah, Jumat malam kemarin sekira pukul 22.15 Waktu setempat. Kini jago merah mengamuk dan membuat heboh warga di jalan Merak RT.18 Kelurahan Melayu, Kecamatan Teweh Tengah, Kabupaten Barito Utara, Kalteng. Sabtu (16/10)

Api diperkirakan mulai membakar barak milik H Mahmud ini, sekitar pukul 13.00 WIB. Api berasal dari salah satu kamar barak paling belakang.

Dari informasi yang dihimpun wartawan dilapangan 2 (dua) buah rumah barak milik H Mahmud dengan jumlah 23 buah bedakan pintu barak. Akibat dampak kebakaran juga 10 buah rumah sekitar kejadian mengalami dampak dengan jumlah terdampak 85 Jiwa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Bidang Damkar dan Linmas Satpol PP dan Damkar Barito Utara Tri Indra Hartono mengatakan, api pertama kali muncul di kamar nomor enam. Penyebab adanya api masih dalam penyelidikan.

“Api dapat di kendalikan sekira pukul 15.00 WIB yang dibantu tim dari BPBD bersama warga setempat, sementara terdata 15 kamar barak terbakar. Untuk kerugian ditaksir ratusan juta dengan korban nihil,” ucapnya.

Disampaikannya bahwa untuk memadamkan api petugas berjibaku kurang lebih sekitar 2 jam dengan menurunkan 30 personil dan 5 unit mobil damkar yang dibantu BPBD dan 1 unit mobil water canon dari Polres serta para relawan RMPB Barut. (*/rls/ang/tim/red)

Berita Lainnya

Kapolresta Palangka Raya Ikuti Vicon Beyond Trust Presisi Periode Bulan Ramadhan
Jelang Mudik Lebaran, Satpamobvit Polresta Palangka Raya Perketat Pengamanan di Bandara Tjilik Riwut
Gerak Cepat, Babinsa Koramil 1016-01/Pahandut Bantu Padamkan Kebakaran di Wilayah Binaan
Menunjang UMKM, Bupati Kotabaru Resmikan Pasar Wadai Ramadhan 1446
Kapolres Gunung Mas Sampaikan Tiga Pesan Penting dalam Apel Pagi
Bareskrim Polri Ungkap Sindikat Penyelewengan BBM Subsidi di Kolaka, Kerugian Negara Capai Rp 105 Miliar
Serah Terima Jabatan, Bupati Rusli siap Visi Besar untuk Kotabaru Hebat
BEM PTNU dan Polri Gelar Bansos di Beberapa Wilayah
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Lainnya

Selasa, 4 Maret 2025 - 14:22 WIB

Kapolresta Palangka Raya Ikuti Vicon Beyond Trust Presisi Periode Bulan Ramadhan

Selasa, 4 Maret 2025 - 09:42 WIB

Jelang Mudik Lebaran, Satpamobvit Polresta Palangka Raya Perketat Pengamanan di Bandara Tjilik Riwut

Selasa, 4 Maret 2025 - 08:41 WIB

Gerak Cepat, Babinsa Koramil 1016-01/Pahandut Bantu Padamkan Kebakaran di Wilayah Binaan

Senin, 3 Maret 2025 - 18:14 WIB

Menunjang UMKM, Bupati Kotabaru Resmikan Pasar Wadai Ramadhan 1446

Senin, 3 Maret 2025 - 16:55 WIB

Kapolres Gunung Mas Sampaikan Tiga Pesan Penting dalam Apel Pagi

Senin, 3 Maret 2025 - 12:42 WIB

Serah Terima Jabatan, Bupati Rusli siap Visi Besar untuk Kotabaru Hebat

Minggu, 2 Maret 2025 - 15:26 WIB

BEM PTNU dan Polri Gelar Bansos di Beberapa Wilayah

Minggu, 2 Maret 2025 - 06:50 WIB

Mau Terawih Diejek Dan Difitnah Karena Sering Dugem, Karyawati di Palangka Raya Curhat ke Cak Sam, 3 Oknum Mahasiswi Dibina dan Dimediasi

Berita Terbaru

LINTAS BERITA

Menunjang UMKM, Bupati Kotabaru Resmikan Pasar Wadai Ramadhan 1446

Senin, 3 Mar 2025 - 18:14 WIB

LINTAS BERITA

Kapolres Gunung Mas Sampaikan Tiga Pesan Penting dalam Apel Pagi

Senin, 3 Mar 2025 - 16:55 WIB

You cannot copy content of this page